[language-switcher]
Beranda  Berita

Terapkan Prokes Dan Ikuti Progam Vaksinasi Nasional, Pesan Bhabinkamtibmas Mangunsari

Polres Salatiga- Dalam rangka upaya pencegahan penyebaran Covid 19, Bhabinkamtibmas Mangunsari Polsek Sidomukti Polres Salatiga Polda Jateng Aiptu Darmanto aktif melaksanakan Patroli dialogis di wilayah binaannya sekaligus mengajak warga untuk mengikuti Program Vaksinasi Nasional, seperti terlihat saat menemui Sarwono warga Banjaran rt 06 rw 04 Mangunsari Sidomukti kota Salatiga, Kamis ( 23/09/2021 )

Kegiatan Bhabinkamtibmas seperti Patroli kewilayah binaannya sekaligus sebagai sarana untuk mensosialisasikan Progam pemerintah yaitu Vaksinasi Nasional, dengan maksut dan tujuan memberikan edukasi mengenai Vaksinasi yang sedang di gencarkan oleh pemerintah adalah untuk memutuskan mata rantai Covid 19, pesan Aiptu Darmanto

Selain itu Bhabinkamtibmas juga menekankan kepada warga agar tetap disiplin prokes dengan menerapkan 5M ( memakai masker, mencuci tangan, menjaga jarak, menghindari kerumunan, mengurangi mobilitas ), disiplin masyarakat mematuhi Prokes dan wajib mengikuti Vaksinasi membantu pemerintah memutus mata rantai Covid 19 di kota Salatiga, ucap Aiptu Darmanto

Sarwono warga Banjaran yang ditemui Bhabinkamtibmas menyampaikan, terima kasih atas ionformasi progam Vaksinasi nasional yang dilakukan pemerintah, siap menerapkan prokes saat beraktifitas guna mencegah penularan Covid 19, ungkapnya

Kapolres Salatiga saat di hubungi menyampaikan bahwa, kegiatan yang dilakukan anggotanya turun langsung di lapangan untuk memberikan edukasi kepada masyarakat mengenai program Vaksinasi Nasional agar terus ditingkatkan sehingga semakin banyak masyarakat yang berminat mengikutinya, selain itu himbauan prokes juga terus digalakan guna mencegah dan menekan penyebaran covid 19 utamanya di KOta Salatiga, Tegas AKBP Indra Mardiana SH SIK MSi

( Humas Polres Salatiga Polda Jateng )

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Fakta Seputar Operasi Puri Agung 2024 Polri
Fakta Seputar Operasi Puri Agung 2024 Polri
Divkum Polri Gelar Rakernis : Penguatan Fungsi Hukum untuk Polri Presisi
Sertifikasi Penyidik Laka Lantas Sangat Penting Untuk Profesional Petugas
Kabaharkam Polri Akan Pimpin Operasi Puri Agung Amankan WWF Ke-10
Polri Gelar Operasi Puri Agung 2024 Amankan WWF Ke-10 di Bali
Wujudkan Peningkatan Ketersediaan Pangan, Kapolri-Mentan Tantadangani MoU
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Polisi Kerumutan Cegah Aksi C3 di Objek Vital
Polisi Kerumutan Cegah Aksi C3 di Objek Vital
Polisi Bunut Silaturahmi Dengan Warga Binaan
Polisi Bunut Silaturahmi Dengan Warga Binaan
Bhabinkamtibmas Polsek Ukui Sambangi Ketua BPD, Ciptakan Suasana Harkamtibmas Yang Sejuk
Polisi Langgam Gelar Subuh Harmoni dan Sampaikan Pesan Kamtibmas
Jumat Curhat, Polisi Bunut Sampaikan Pesan Kamtibmas dan Penerimaan Polri 2024
Polisi Gelar Jumat Curhat dan Serap Keluhan Warga Bandar Sei Kijang
Lihat Semua
WordPress Lightbox