[language-switcher]
Beranda  Berita

Kapolsek pantau Pelaksanaan Vaksinasi massal Di Puskesmas Karangan.

 

Polres Landak – Mempawah Hulu ,
Sebanyak 700 warga masyarakat kecamatan Mempawah Hulu mendapatkan suntikan vaksinasi virus Corona dosis pertama merk AstraZeneca dan Pfizer yang digelar diPuskesmas Karangan . Selasa 26/10/2021

Untuk menjaga keamanan dan ketertiban selama kegiatan vaksinasi, polsek Mempawah Hulu Menurunkan personilnya guna melakukan pengamanan dan membantu kegiatan kegiatan tersebut.

Dalam kegiatan tersebut tampak antusias warga masyarakat berbondong -bondong mendatangi tempat pelaksanaan Vaksin.

Sebelum memulai vaksinasi, warga terlebih dahulu dilakukan pendaftaraan, pemeriksaan kesehatan atau screening dan vaksinasi serta observasi yang meliputi cek suhu badan dan tekanan darah.

Sebelum pelaksanaan pula terlebih dahulu petugas kesehatan menyampaikan himbauan kepada warga yang mengantri suntik vaksin agar tertib dan tetap patuhi protokol kesehatan serta tidak berkerumun karena dapat berpotensi menyebarkan Covid -19.

Kapolsek mempawah Hulu Ipda M Edi D yang turun langsung memantau kegiatan Vaksinasi mengatakan bahwa Vaksin Covid-19 (AstraZeneca) yang diVaksinasikan yaitu 10 vial untuk 100 Orang, terdiri atas 1 Dosis yang isinya sebanyak 0,5 cc dan vaksin Pfizer 100 vial untuk 600 orang, 1 dosis yang isinya sebanyak 0,3 cc dari Dinas Kesehatan Kab.Landak dan selama kegiatan situasi aman dan terkendali.ucapnya

Penulis widi

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Sejumlah Polisi di Pegunungan Bintang Diganjar Pin Emas Kapolri hingga KPLB
Bareskrim Bongkar Kasus Manipulasi Data Email, Kerugian Rp.32 M dan 2 WNA Nigeria Tersangka
Polri Siap Lindungi WNI di Luar Negeri dari Kejahatan Transnasional
Patung Jenderal Hoegeng di Sespim Lemdiklat Polri Jadi Simbol Kejujuran dan Anti Korupsi
Kapolri Hadiri HUT Yayasan Kemala Bhayangkari Ke-44
Kapolri Terima Audiensi Walubi, Bahas Perayaan Waisak Nasional Hingga Kerukunan Bangsa
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Kapolda NTT dan Forkopimda Sambut Kedatangan Duta Besar Vatikan untuk Indonesia di Kupang
Antisipasi Kecelakaan Pagi Hari, Polsek Sampang Laksanakan Pengamanan Jalan Raya
Pelaku Utama Kasus Pencurian Motor dan Handphone, Diamankan oleh Subnit Jatanras Polresta Kupang Kota
Kanit Binmas Polsek Pangarengan Laksanakan Patroli Dialogis Ke Desa Apaan
Jangan Lengah Saat Jaga Parkir, Pesan Patroli Polsek Sidomukti
Rutin Sambang Satpam Perumahan, Unit Samapta Polsek Gunungpuyuh Ingatkan Satpam Lebih Tingkatkan Kewaspadaan
Lihat Semua
WordPress Lightbox