[language-switcher]
Beranda  Berita

Wujudkan Bebas Karhutla, Personel Polsek Karau Kuala Gencar Laksanakan Sosialisasi

Polres Barsel – Personel Polsek Karau Kuala, Polres Barito Selatan (Barsel), Polda Kalteng, Aiptu Dadang Setyo saat mensosialisasikan kepada masyarakat untuk mencegah Kebakaran Hutan dan Lahan (Karhutla) di Kel. Bangkuang, Buntok, Prov. Kalteng, Kamis (20/1/2022) pagi.

Spanduk yang berisikan pesan jangan membakar hutan dan lahan beserta maklumat Kapolda Kalteng terkait sanksi pidananya tersebut, diharapkan dapat menjadi media agar sosialisasi lebih mudah diterima oleh masyarakat.

Kapolsek Karau Kuala Ipda Mulianto, S.H. melalui Aiptu Dadang mengungkapkan, Karau Kuala merupakan salah satu Kecamatan yang memiliki lahan gambut cukup luas dan berpotensi terjadi Karhutla khususnya Kelurahan Bangkuang, Buntok, Prov. Kalteng.

Diawal tahun ini lanjutnya, Pencegahan Karhutla merupakan salah stau fokus kami yang harus gencar dilaksanakan sebagai komitmen mewujudkan Kec. Karau Kuala bebas dari kabut asap. (bow)

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Divkum Polri Gelar Rakernis : Penguatan Fungsi Hukum untuk Polri Presisi
Sertifikasi Penyidik Laka Lantas Sangat Penting Untuk Profesional Petugas
Kabaharkam Polri Akan Pimpin Operasi Puri Agung Amankan WWF Ke-10
Polri Gelar Operasi Puri Agung 2024 Amankan WWF Ke-10 di Bali
Wujudkan Peningkatan Ketersediaan Pangan, Kapolri-Mentan Tantadangani MoU
Penurunan Kasus Judi Online di Indonesia Capai 404 Kasus di Tahun 2024
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Nekat Nikahi Anak di Bawah Umur Tanpa Izin, Pemuda Diamankan Polres Tapsel
Kecelakaan di Paluta Renggut 2 Nyawa Remaja   
Profesional Tuntaskan Perkara, Polres Tapsel Limpah 3 Tersangka Narkoba ke Jaksa   
Panen Sawit Milik Kebun Negara, 4 Pria Diamankan Polsek Batang Toru
Sosialisasi di 3 Sekolah Paluta, Polres Tapsel Tekan Angka Pelanggaran dan Kecelakaan Sejak Dini
Polsek Balai Karimun Berhasil Ungkap Kasus Curanmor
Lihat Semua
WordPress Lightbox