[language-switcher]
Beranda  Berita

Cegah Paham Radikalisme Dan Penyalah Gunaan Narkoba Anggota Gabungan Polres Dompu Gelar Operasi Bina Waspada

humas.polri.go.id – Untuk memberikan pemahaman tentang Bahaya Radikalisme dan bahaya Penyalahgunaan Narkoba di kalangan remaja dan Khususnya Pelajar Maka dalam Rangka Operasi Bina Waspada 2022 Jajaran Polres Dompu Sambangi Pondok Pesantren Ustman Bin Affan  Kabupaten Dompu.Sabtu (22/01/2022)

Kasatgas Binluh Oprerasi Bina Waspada Polres Dompu IPTU Markus, memberikan Penyuluhan Tentang Bahaya Paham Radikalisme dan bahaya Penyalahgunaan Narkoba, yang di hadiri Siswa .

Dalam Kesempatan Tersebut Kasatgas Binluh menyampaikan.” Penyebaran Pahan Radikalisme sangat membahayakan keutuhan Bangsa dan kerukunan atar umat beragama yang selama ini sudah terjalin dengan baik untuk itu mari bersama kita memerangi masuknya Paham tersebut, ” Kata Kasatgas Binluh Markus. kepada Siswa.

” Penyalahgunaan Narkoba telah menjadi masalah yang serius bagi bangsa ini dapat mengancam masa depan Generasi muda terutama di kalangan pelajar, untuk hal tersebut kami mengharapkan para siswa ikut memerangi Penyalahgunaan Narkoba, karena kalian Merupakan Generasi penerus Bangsa dan kami berharap jangan sampai terjerumus ke dalamnya yang nantinya akan berdampak psikis dan sosial, ” Imbuhnya.

” Tujuan kegiatan ini adalah untuk mempupuk rasa toleransi, menumbuh kembangkan rasa patriotisme yang bangga dan cinta tanah air Indonesia serta mengetahui dampak Dari Penyalagunaan Narkoba di Kalangan Remaja sehingga kerukunan akan tercipta di Negara Indonesia yang kita Cintai ini,

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Kakorlantas Ungkap Surat Tilang ETLE Melalui Pesan WhatsApp Masih Dalam Kajian dan Sosialisasi
Polri Tetap Pakai Penyebutan KKB
Polri Tetap Pakai Penyebutan KKB
Polri Minta Masyarakat Waspadai Kejahatan Siber dengan Modus Email
Polri dan Pertamina Teken Kerjasama Pengamanan Objek Vital Nasional
Kabaharkam Apresiasi Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia
Polri Berhasil Tangkap 142 Tersangka dan Minta Blokir 2.862 Situs Judi Online
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Polsek Siborongborong Melaksanakan Pengaturan lalu lintas di Persimpangan  Rawan Macet dan Laka lantas
Kapolrestabes Palembang Ucapkan Selamat Memperingati Kenaikan Isa Al Masih
Cegah Guantibmas, Bhabinkamtibmas Polsek Permata Intan Patroli Dialogis ke SPBU
Siaga Kamtibmas, Kapolsek Permata Intan Patroli Malam Sambangi Warga Desa
Wakapolres Majalengka Jalin Silaturahmi dengan BEM Nusantara Jawa Barat Wilayah III
Personel Polsek Kadipaten Patroli ke Rumah Sakit Hasna Medika untuk Jaga Keamanan
Lihat Semua
WordPress Lightbox