Beranda  Berita

Kapolri : Tidak Ada Toleransi dan Ruang Bagi Bandar Narkoba, Polri Akan Tindak Tegas Pelaku Penyalahgunaan Narkoba

Kepolisian Negara Republik Indonesia menunjukan keseriusannya dalam memberantas peredaran Narkoba di Indonesia.

 

Pada tanggal 28 April 2022 Tim Gabungan Satgassus Polri dan Direktorat IV Narkoba Polri berhasil membongkar 2,5 Ton sabu wilayah Aceh dan Jakarta.

 

Kemudian pada tanggal 12 Juli 2022 Dittipidnarkoba Bareskrim Polri berhasil menggagalkan upaya peredaran Narkoba jenis Ganja seberat 130 Kilogram jaringan Aceh, Jakarta dan Jawabarat.

 

Kapolri Jendral Pol. Drs. Listyo Sigit Prabowo, M.Si., menyatakan bahwa Polri akan bertindak tegas terhadap kasus yang menjadi perhatian masyarakat seperti kejahatan Jalanan, kejahatan ekonomi dan peredaran Narkoba.

 

“Tidak ada toleransi dan tidak boleh ada ruang bagi bandar narkoba di negara ini”. Tegas Kapolri

 

“Karena itu saya berikan apresiasi kepada rekan-rekan yang telah melakukan pengungkapan, sehingga bisa menjadi kontribusi bagi kita untuk menjaga agar program pemerintah mewujudkan SDM unggul, untuk menuju Indonesia maju atau Indonesia Emas betul betul bisa kita jaga”. Tambahnya.

 

“Saya harapkan ke depan pengungkapan besar terus dilakukan dan mencegah agar Narkoba tidak masuk kedalam negeri, sehingga generasi muda bisa terjaga dari ancaman Narkoba”. Ujarnya

 

“Saya mohon informasi dan kerjasama terus ditingkatkan, kemudian kita harus memiliki daya tangkal dan daya cegah, terhadap bahaya penyalahgunaan Narkoba”. Pungkas Kapolri

 

 

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Anggota Polri Misi Perdamaian PBB, Jadi Pengawal Pribadi Perdana Menteri Afrika Tengah
Peringati Lahirnya Pancasila, Kapolri Gaungkan Semangat Gotong Royong
Kapolri Siapkan Pengamanan Pemilu Bagi di WNI di Luar Negeri
Patroli Dunia Maya, Polri Awasi Fake Akun Medsos
Penuhi Atensi Presiden, Polri Gerak Cepat Usut Kasus TPPO
Kapolri Minta Kesenian Indonesia Dikenalkan Dalam Misi Perdamaian Dunia
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Kapolsek Sampaikan Himbauan Kamtibmas Dalam Jum'at Curhat Polsek Singkawang Utara Polres Singkawang
Jumat Bersih, Polsek Pakel Laksanakan Bersih Bersih Tempat Ibadah
Polsek Sanankulon Laksanakan Pengamanan Sholat Jumat Di Masjid Sekaligus Tetap Himbau Kamtibmas.
Pesan Dai Kamtibmas Polres Kotamobagu di Acara Takziah di Pangian Barat
Personil Bhabinkamtibmas Polsek Patumbak Aiptu Amrin Melaksanakan Jumat Curhat pada warga an.Bp H.Ir. Ridwan Pane MH selaku Ketua Nazir dan Badan Wakaf kecamatan M.Amplas sekaligus saat ini DPC Partai PKN ( Partai Kebangkitan Nasional) Labura.PKN pecahan drPKB .Beliau yang sedang duduk bersama rekannya diwarung merangkap rumah sendiri disinggahi Bhabinkamtibmas kebetulan melintas.Kemudian pada beliau selaku tokoh dilingkungannyac Bhabinkamtibmas mengajak untuk membantu bersama sama menciptakan suasana kamtibmas dilingkungan tsb selalu kondusif.Dan pd beliau Bhabinkamtibmas mengajak beliau dan rekannya jadilah Polisi untuk diri sendiri kemudian mitra babin untuk menjalankan segala program pemerintah bagi kesejahteraan masyarakat.
KAPOLRES PASER GELAR JUMAT CURHAT / NGOBRAS BERSAMA PENYELENGGARA PEMILU DAN INSTANSI TERKAIT.
Lihat Semua
WordPress Video Lightbox Plugin

bandar slot gacor