[language-switcher]
Beranda  Berita

Kapolres Tasikmalaya Kota  Pimpin Sertijab Kapolsek Manonjaya dan Kapolsek Kadipaten

TASKOT—-Kapolres Tasikmalaya Kota AKBP Aszhari Kurniawan memimpin upacara serah terima jabatan Kapolsek Manonjaya dan Kapolsek Kadipaten di halaman Mapolres Tasikmalaya Kota, Selasa (13/09/2022).

Upacara sertijab ini diikuti oleh seluruh pejabat utama Polres Tasikmalaya Kota,  Kapolsek jajaran, anggota dan staf serta  ASN Polres Tasikmalaya Kota.

9d537ccf e147 4ffa 9422 52080e9cab29

Serah terima jabatan Kapolsek Manonjaya , dari pejabat lama AKP Encon Muhasan kepada AKP Endang Wijaya,  yang sebelumnya menjabat Kapolsek Kadipaten,  yang digantikan  oleh IPTU Agus Rusman.

Kapolres Tasikmalaya Kota  AKBP Aszhari Kurniawan mengucapkan  selamat kepada pejabat yang baru dan ucapan terima kasih atas pengabdian pejabat lama.

“Selamat mengemban tugas yang baru, lakukan langkah bijak dan  kelola dengan baik serta  kordinasi dan komunikasi dengan Muspika dan Kepala Desa diwilayahnya,  agar pelaksanaan tugas dapat maksimal sesuai tuntutan dan harapan masyarakat ,” ungkapnya.

Ditambahkan Kapolres, kemampuan dan pengalaman dalam melaksanakan tugas diharapkan dapat melewati kendala yang ada,  berikan pelayanan terbaik  kepada masyarakat, kembangkan inovasi untuk mewujudkan kemanan dan ketertiban masyarakat yang kondusif.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Uskup Agung Jakarta Apresiasi Polri Berhasil Tingkatkan Kepuasan Masyarakat saat Mudik Lebaran
Ada Penyelenggaraan WWF ke-10, Pelaku UMKM di Bali 'Kecipratan' Dampak Positifnya
Korban Pesawat Latih Jatuh di BSD Meninggal, RS Polri: Karena Benturan
Kapolri: Selamat Harkitnas, Eratkan Persaudaraan Menuju Indonesia Emas 2045
Polri Gelar Upacara Hari Kebangkitan Nasional Ke-116
Polri Amankan Opening Ceremony WWF Ke-10 di Bali Hari Ini
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Kabag SDM Polres Singkawang Hadiri Milad Ke-50 Pondok Pesantren Pembangunan Ushuludin Singkawang
Long Weekend Saat WWF Berlangsung, Polda Jatim Tambah Personel di Pelabuhan Ketapang
Sambang di malam hari, Bhabinkamtibmas Desa Sukamulya Rancaekek ajak warga bersama jaga harkamtibmas
Ada Penyelenggaraan WWF ke-10, Pelaku UMKM di Bali 'Kecipratan' Dampak Positifnya
PM Tajikistan dan Presiden RI Perkuat Kerja Sama Tata Kelola Air
Bhabinkamtibmas Desa Bojongloa Rancaekek kontrol kegiatan warga di wilayah binaan
Lihat Semua
WordPress Lightbox