[language-switcher]
Beranda  Berita

POLRES SIBOLGA DAN PEMKO SIBOLGA OPS YUSTISI TARGETKAN SIBOLGA ZERO COVID

Sibolga Personil Polres Sibolga,Satpol PP kota Sibolga,BPBD kota Sibolga dan Dishub kota Sibolga melaksanakan Operasi Yustisi dan sekaligus Kegiatan Rutin yang ditingkatkan (KRYD) di jalan KH.Zainul Arifin Kel Kota Baringin Sibolga, Senin pagi pkl 10.00 wib (12/09/2022) dengan kekuatan personil Polri sebanyak 3 orang,Satpol PP sebanyak  5 orang  dan BPBD kota Sibolga sebanyak 5 orang dengan pelanggaran sebanyak 45 orang diberikan teguran lisan sebanyak 30 orang dan teguran tertulis sebanyak 15 orang.

Kegiatan tersebut dipimpin Kasi Humas Polres Sibolga AKP R.Sormin,S.Ag selaku Perwira Pengawas dan Perwira Pengendali Kanit Tipikor Sat Reskrim Polres Sibolga Ipda Pasma Pasaribu,SE,MM

Pawas AKP R.Sormin,S.Ag

menerangkan bahwa kegiatan, menyampaikan bahwa tujuan dilaksanakan kegiatan Operasi Yustisi ini sebagai upaya mendukung Pemerintah dalam rangka mencegah dan memutus mata rantai penularan Virus Covid-19 di wilayah hukum Polres Sibolga dan mengedukasi masyarakat yang masih lalai dan tidak patuh terhadap Protokol Kesehatan Covid-19.

“ Dalam kegiatan Operasi Yustisi ini kita berupaya mengedukasi warga masyarakat yang lalai dan tidak patuh terhadap Protokol Kesehatan Covid-19 dengan memberikan Himbauan dan memberikan masker bagi warga masyarakat yang tidak memakai masker sebanyak 200 (duaratus) pcs sehingga warga masyarakat mengerti akan pentingnya mematuhi Protokol Kesehatan guna mencegah dan memutus penularan Virus Covid-19 demi keselamatan kita bersama dan juga menjaring masyarakat utk bervaksin dan bila tiba waktu untuk vaksin selanjutnya namun belum divaksin“, pungkas  Sormin.

Kasi Humas Polres Sibolga AKP R.Sormin,S.Ag menambahkan  bahwa pelaksanaan Kegiatan Operasi Yustisi tersebut berjalan dengan aman dan kondusif dari awal kegiatan hingga selesai,ujar Sormin.(Sumber Humas Res Sibolga)

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Puslitbang Polri Gelar Seminar Hasil Penelitian Strategi Pengembangan SDM Polisi Siber untuk Mewujudkan Polri 4.0
Polri Bagi Tugas dengan TNI Kawal Delegasi World Water Forum
Kakorlantas Lepas 2.446 Personel dan 310 Kendaraan Amankan World Water Forum ke-10 di Bali
Kakorlantas Ungkap Surat Tilang ETLE Melalui Pesan WhatsApp Masih Dalam Kajian dan Sosialisasi
Polri Tetap Pakai Penyebutan KKB
Polri Tetap Pakai Penyebutan KKB
Polri Minta Masyarakat Waspadai Kejahatan Siber dengan Modus Email
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Gelar Jumat Curhat, Bhabinkamtibmas Desa Bendorejo Dengar Langsung Keluhan Warga Desa
Kapolsek Biduk Biduk Hadiri Peresmian Pembangunan Daya Tarik Wisata Air Terjun Nyaklimah Teluk Sumbang
Pengamanan Perayaan Isa Almasih di Gereja Kristus Bangkit oleh Personel Gabungan Polres Majalengka
Razia Knalpot Brong Bersama TNI dan Instansi Terkait Berhasil Amankan 8 Unit Ranmor R2
Kapolres Melawi Imbau Masyarakat Waspada Banjir Akibat Intensitas Hujan yang Tinggi
Kapolres Siak Menyelenggarakan Ibadah Peringatan Kenaikan Isa Al Masih Bagi Tahanan Kristiani Polres Siak
Lihat Semua
WordPress Lightbox