[language-switcher]
Beranda  Berita

Menjamin Logistik Pemilu Aman,Polres Nias Selatan Lakukan Pengawalan Dan Pengamanan

WhatsApp Image 2023 10 29 at 13.40.55

Untuk menjamin logistik pemilu aman, Polres Nias Selatan mengerahkan personil gabungan Satlantas dan Sat Samapta lakukan pengawalan ketat dari perbatasan kabupaten Nias di kecamatan idanogawo menuju Gudang B KPU Kabupaten Nias selatan (29/10/2023)

Logistik Pemilu Tahun 2024 untuk KPU Kabupaten Nias Selatan tersebut merupakan kiriman logistik tahap kedua yang berupa bilik Suara selanjutnya logistik tersebut dilakukan pengawalan oleh Personel Polres Nias Selatan menuju gudang B KPU Kabupaten Nias Selatan selanjutnya untuk dilakukan pembongkaran.

WhatsApp Image 2023 10 29 at 13.40.56 1

Kapolres Nias Selatan AKBP Boney Wahyu Wicaksono,SIK,MH menyampikan bahwa Kegiatan pengawalan dan pengamanan ini merupakan bentuk antisipasi potensi ancaman gangguan Kamtibmas mulai dari proses kedatangan, penjemputan logistik Pemilu, lokasi penyimpanan logistik, sampai nantinya pendistribusian logistik Pemilu dari KPU sampai ke TPS, ini akan kita amankan dan kita kawal terus agar Pemilu serentak tahun 2024 berjalan aman dan damai.

WhatsApp Image 2023 10 29 at 13.40.59

Selain itu juga Kapolres Nias selatan Menghimbau kepada masyarakat khususnya di Kabupaten Nias Selatan untuk tetap menjaga kedamaian dan kondusifitas situasi Kamtibmas dalam rangka menyambut Pemilu 2024, Jangan terpengaruh dengan berita-berita hoax baik di media atau hasutan secara langsung,berita-berita palsu atau bohong dan Mari bersama-sama kita amankan dan kita kawal proses pemilu tahun 2024 supaya berjalan aman dan damai. imbuhnya

(Humas Polres Nias Selatan)

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Korlantas Dirikan Posko Untuk Maksimalkan Pengawalan World Water Forum ke-10
Disambut Kapolda Jabar, Kapolri Tiba di Bandung Dalam Rangka Kunjungan Kerja
Kolaborasi BPKP dan Itwasum Polri Tingkatkan Pengawasan Polri
Kadiv Propam Polri Apresiasi Rakornis POM TNI-Propam Polri
Kabaharkam Polri Cek Kesiapan Venue WWF Ke-10 di GWK
Jelang WWF ke-10, Kabaharkam Polri Pimpin Rakor
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Door to Door, Aipda Ari Ardiansyah Sampaikan Pesan Kamtibmas
Polsek Dolok Batu Nanggar Berikan Pengamanan dalam Festival Olahraga Tradisional dan Kreasi Pelajar di Serbalawan
OLAHRAGA PAGI INILAH CARA PERSONIL POLRES BENGKULU UTARA JAGA KEBUGARAN TUBUH
Bhabinkamtibmas Desa Tenjolaya Polsek Cicalengka lakukan sambang security berikan himbauan kamtibmas
Bhabinkamtibmas Polsek Lebong Tengah Monitoring Kegiatan Pra Pelaksanaan Pembangunan di Desa Tanjung Bungai I
Supaya Arus Lalin Lancar, Unit Lantas Polsek Baleendah Laksanakan Pengaturan Lalin
Lihat Semua
WordPress Lightbox