[language-switcher]
Beranda  Berita

Polsek Mandor Gencar Laksanakan Posyandu Presisi Polri Presisi Peduli Stunting

Landak – Mandor, Polsek Mandor Gencar melaksanakan kegiatan Posyandu Presisi Polri Presisi Peduli Stunting di Wilayah Kecamatan Mandor.

(Jum’at, 12/1/2024) Dipimpin langsung oleh Kapolsek Mandor IPTU Sudarsum bersama Ketua Bhayangkari Ranting Mandor melaksanakan kegiatan Posyandu Presisi Polri Presisi Peduli Stunting di Posbansu Dusun Agak Hulu Desa Bebatung Kecamatan Mandor Kabupaten Landak.

Kegiatan ini dihadiri Perawat Puskesmas Mandor serta Bidan Desa, Personil Polsek Mandor, Bhayangkari Polsek Mandor, Kader Posyandu serta masyarakat yang melakukan pemeriksaan.

Kapolsek menjelaskan bahwa kegiatan ini dilakukan guna mencegah meningkatkannya angka stunting di wilayah Kecamatan Mandor.

“Kami berkerjasama dengan segenap stekholder yang ada agar dapat mentuntaskan serta mencegah meningkatnya stunting,”ucap Kapolsek.

Dengan dilaksanakannya kegiatan ini Kapolsek berharap angka stunting khususnya diwilayahnya mandor dapat berangsur – angsur menurun dan sangat terlihat antusias warga dalam mengikuti kegiatan ini.

Penulis : alx

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

37 Penyandang Disabilitas Daftar Rekrutmen Bintara Polri Tahun 2024
KKB Kembali Berulah, SDN. Inpres Pogapa di Bakar
Kawal Aksi May Day Besok, Polda Metro Jaya Siagakan 3.454 Perosnel Gabungan
Polri Beberkan Langkah Kesiapan dalam World Water Forum di Bali
Polri Siap Mengawal Kepala Negara dan Delegasi Pada KTT World Water Forum di Bali
Pengamanan Pemilu Lancar, Polri Pantau Berita Bohong di Medsos
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Personil Polresta Deli Serdang Laksanakan Pengamanan Pembangunan Bendungan Lau Simeme.
Plt. Karojianbang Lemdiklat Polri Pimpin Pengkajian dan Evaluasi Hasil Diklat Polri T.A. 2024 Di Polresta Jambi.
Personil Polsek Biru Biru Polresta Deli Serdang Sambangi Masyarakat Kecamatan Biru-Biru Untuk Berikan Himbauan dan Edukasi Manfaat Bendungan Lau Simeme
Sat Reskrim Polres Mateng Melakukan Olah TKP Tempat Ditemukannya Anak yang Tenggelam di Parit Depan Rumahnya
Kapolsek Pasangkayu Beserta Personelnya Pantau Luapan Air Yang Menggenangi Bahun Jalan.
Polres Pasaman Barat Berikan Penyuluhan Dan Sosialisasi Anti Bullying Di SMPN 2 Kinali
Lihat Semua
WordPress Lightbox