[language-switcher]
Beranda  Berita

Peresmian dan Pentahbisan Gedung Gereja Baru Gereja GSJA Jemaat Sion Fategomi – Aitinyo Utara, Kapolres Maybrat Sumbang Lagu Pujian

e4b8ffdb a660 43d8 a9b2 8ef0d69e37e3Kepolisian Resor Maybrat – Rabu, 31 Januari 2024 bertempat di Gedung Gereja Baru GSJA Jemaat Sion Fategomi Kp. Fategomi Distrik Aitinyo Utara Kabupaten Maybrat telah berlangsung ibadah syukuran Peresmian dan Pentahbisan Gedung Gereja Baru Gereja GSJA Jemaat Sion Fategomi.

Dalam kesempatan tersebut Kapolres Maybrat Kompol Ruben Obed Kbarek S.I.K memberikan sumbangan paduan suara solo.

Peresmian dan Pentahbisan Gedung Gereja Baru Gereja GSJA Jemaat Sion Fategomi – Aitinyo Utara juga di hadiri oleh PJ. Bupati Maybrat Dr. Bernhard E. Rondonuwu, S.Sos, M.Si, PJ. Sekda Maybrat Ferdinandus Taa, S.H, M.Si, Ketua Daerah GSJA Provinsi Papua Barat Daya, Anggota DPRK Maybrat, Para Pendeta, Majelis, Gembala gembala sidang jemaat Allah dan undangan.

Gembala gembala sidang jemaat Allah dan panitia memberikan apresiasi kepada Kapolres Maybrat atas partisipasinya dalam berbagai kegiatan ibadah dengan dengan menyumbangkan lagu pujian dan penunjukan beliau sebagai dewan juri.

Selain itu, Kapolres Maybrat selalu hadir dalam berbagai kegiatan rohani, yang merupakan bentuk komitmen beliau dalam menjalin hubungan yang baik antara kepolisian dan masyarakat.

Kapolres Maybrat Kompol Ruben Obed Kbarek, S.I.K dalam kesempatan tersebut memberikan himbauan Kamtibmas, mari ciptakan Pemilu 2024 di Kabupaten Maybrat yang aman, damai, sejuk dan kondusif.

“Saya mengajak seluruh lapisan masyarakat Kabupaten Maybrat untuk bersama sama menjaga stabilitas keamanan dengan menghindari Hoax, Isu SARA & Politik tidak sehat yang dapat memecah belah terutama saat pelaksanaan Pemilu 2024 yang kurang lebih 13 hari lagi” tutup Kompol Ruben.

Kegiatan Peresmian dan Pentahbisan Gedung Gereja Baru Gereja GSJA Jemaat Sion Fategomi – Aitinyo Utara selesai pukul 15.00 Wit sore tadi.

_humasresmaybrat_

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Genap Berusia 55 Tahun, Panglima TNI ke Kapolri: Selamat Ulang Tahun Sahabatku
Puluhan Mobil dan Motor Listrik Diberikan ke Polda Kaltim Bantu Kesiapan Pelaksanaan Upacara Kemerdekaan di IKN
Polri Kerahkan Kendaraan Listrik untuk Pengamanan World Water Forum ke-10 di Bali
Korlantas Dirikan Posko Untuk Maksimalkan Pengawalan World Water Forum ke-10
Disambut Kapolda Jabar, Kapolri Tiba di Bandung Dalam Rangka Kunjungan Kerja
Kolaborasi BPKP dan Itwasum Polri Tingkatkan Pengawasan Polri
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Kapolsek Kembayan Pimpin Kegiatan Minggu Kasih
Pleton Siaga Polres Sanggau Amankan Ibadah Misa Hari Minggu Di Gereja Paroki Katedral Hati Kudus Yesus
Kapolres Sekadau Gelar Minggu Kasih di Gereja Santo Petrus Sungai Kunyit
Polres Sekadau Berikan Pengamanan Launching Pilkada 2024
Kegiatan Minggu Kasih Polsek Sekayam bersama masyarakat di Warkop Pak De Dusun Balai Karangan III
Ditpolairud Polda Babel Kembali Tetapkan 1 Tersangka Berinisial Hrd Dalam Kasus Tambang Ilegal Di Sungai Kolong Buntu, Total Ada 14 Tersangka
Lihat Semua
WordPress Lightbox