[language-switcher]
Beranda  Berita

Polsek Wahai Laksanakan Pengamanan Sholat Tarawih Di Bulan Ramadhan

MASOHI, Polres Maluku Tengah – Personil Polsek Wahai jajaran Polres Maluku Tengah Polda Maluku melaksanakan Patroli waktu Sholat Tarawih Bulan Suci Ramadhan 1445 H di berbagai tempat ibadah di Wilayah Polsek Wahai, Kamis malam (21/3/2024)

Kapolres Maluku Tengah, AKBP Hardi M K., S.I.K., M.H.,melalui Kapolsek Wahai KOMPOL Siahaya menjelaskan bahwa kegiatan patroli ini bertujuan untuk memberikan pengawasan dan perlindungan kepada warga yang melaksanakan Shalat Tarawih di masjid-masjid dan maupun di Musholla pemukiman penduduk.

Lanjut Kapolsek menyampaikan bahwa Polsek Wahai sangat mengutamakan keamanan dan kenyamanan umat Muslim yang sedang melaksanakan ibadah di bulan suci Ramadhan.

“Kami melaksanakan Patroli Pengamanan Giat Sholat Tarawih di beberapa tempat ibadah di wilayah Polsek Wahai. Hal ini merupakan bagian dari upaya kami untuk memberikan pengawasan dan perlindungan kepada warga yang menjalankan ibadah di bulan Ramadhan,” kata Kapolsek Wahai.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Disambut Kapolda Jabar, Kapolri Tiba di Bandung Dalam Rangka Kunjungan Kerja
Kolaborasi BPKP dan Itwasum Polri Tingkatkan Pengawasan Polri
Kadiv Propam Polri Apresiasi Rakornis POM TNI-Propam Polri
Kabaharkam Polri Cek Kesiapan Venue WWF Ke-10 di GWK
Jelang WWF ke-10, Kabaharkam Polri Pimpin Rakor
Korlantas Polri: Pelat Khusus ZZ Tidak Kekebalan Aturan Ganjil-Genap di Jakarta
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Kapolres Sekadau Gelar Jumat Curhat di Warkop Dara, Berbagai Aspirasi Disampaikan Para Tokoh Masyarakat
Disambut Kapolda Jabar, Kapolri Tiba di Bandung Dalam Rangka Kunjungan Kerja
Jum’at Berkah, Satreskrim Polres Bojonegoro Bagikan Paket Beras Kepada Masyarakat
Jumat Curhat, Polres Kobar Eratkan Komunikasi Dengan Masyarakat
Nobar Semifinal AFC Asian Cup U23: Polres Boyolali Kerahkan 100 Personel
Sinegitas dan Kepedulian, Bhabinkamtibmas Brigadir Lukas Bantu Warga Perbaiki Jalan Rusak di Desa Perongkan
Lihat Semua
WordPress Lightbox