[language-switcher]
Beranda  Berita

Polres Jakarta Pusat Gelar Doa dan Tauziah Bersama Anak Yatim

POLDA METRO JAYA – Kapolres Metro Jakarta Pusat Kombes Pol Susatyo Purnomo Condro S.H., S.I.K., M.Si bersama Pejabat Utama dan Bhayangkari melaksanakan kegiatan santunan dengan anak Yatim dari Yayasan Al Falah Kemayoran Jakarta Pusat. Rabu (27/3/2024).

“Kegiatan ini sekaligus memperingati Malam Nuzulul Qur’an 17 Ramadhan 1445 Hijriah, kita bersama-sama berbagi dengan anak Yatim yang memerlukan uluran tangan kita semuanya.” Tutur Susatyo

Selain berbagi kepada anak Yatim juga diadakan ceramah oleh Ustad Muhammad Hafis untuk mengingatkan kita supaya berbuat kebaikan dalam bulan Ramadhan, dan menjauhi perbuatan tercela.

“Kegiatan ini merupakan wujud nyata dan komitmen Polres Metro Jakarta Pusat dalam mempererat hubungan dengan masyarakat serta berbagai kebahagiaan di bulan Ramadhan. Semoga kegiatan ini dapat menjadi inspirasi kepada warga lainnya untuk membantu warga maupun anak Yatim, sehingga terjalin tali silaturahmi dan solidaritas sosial.” Tutup Kapolres.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Polri Bagi Tugas dengan TNI Kawal Delegasi World Water Forum
Kakorlantas Lepas 2.446 Personel dan 310 Kendaraan Amankan World Water Forum ke-10 di Bali
Kakorlantas Ungkap Surat Tilang ETLE Melalui Pesan WhatsApp Masih Dalam Kajian dan Sosialisasi
Polri Tetap Pakai Penyebutan KKB
Polri Tetap Pakai Penyebutan KKB
Polri Minta Masyarakat Waspadai Kejahatan Siber dengan Modus Email
Polri dan Pertamina Teken Kerjasama Pengamanan Objek Vital Nasional
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Cegah Aksi Pencurian Buah Kelapa Sawit, Polres Bengkayang Gelar Tapka Bersama Pihak Terkait
Selisih Paham Abang Adik,Polsek Siantar Utara Selesaikan Melalui Problem Solving
56 Calon Taruna/i Akademi Kepolisian Panda Polda Papua Barat Ikuti Tes Psikologi
Jamin Keamanan Saat Ibadah Kenaikan Yesus Kristus, Polres Grobogan Lakukan Pengamanan
Ditresnarkoba Polda Papua Barat Berhasil Bongkar Pabrik Minuman Beralkohol Cap Tikus (CT) di Manokwari
Polres Singkawang Lakukan Pengamanan Rute Pawai Budaya Gawe Dayak Naik Dango XXIV Kota Singkawang Tahun 2024
Lihat Semua
WordPress Lightbox