[language-switcher]
Beranda  Berita

Kapolresta Ambon Pimpin Apel Gabungan persiapan pengamanan malam takbiran dan sholat idul fitri

Polresta P.Ambon & P.P Lease – Kombes Pol Driyano Andri Ibrahim S.H., S.I.K., Kapolresta Ambon, memimpin pelaksanaan Apel Gabungan dalam rangka persiapan pengamanan malam takbiran dan Sholat Idul Fitri yang dilaksanakan besok harinya. Apel gabungan berlangsung di ruas jalan Slamet Riyadi, Depan Gong Perdamaian Dunia, Kota Ambon pada Rabu (9/4/2024).

Apel gabungan ini dihadiri oleh para pejabat utama Polda Maluku, Polresta Ambon, serta para Kapolsek jajaran di wilayah hukum Polresta Ambon. Tak hanya dari kepolisian, namun juga turut hadir personel TNI dari berbagai matra seperti TNI AD, AL, dan AU

Dalam arahannya, Kapolresta Ambon menggarisbawahi beberapa poin penting sebagai persiapan pengamanan malam takbiran dan Sholat Idul Fitri yang dimana Menjaga ketertiban dan keamanan masyarakat saat perayaan malam takbiran serta pelaksanaan Sholat Idul Fitri,Meningkatkan kewaspadaan terhadap potensi kerawanan keamanan, termasuk ancaman kejahatan dan gangguan kamtibmas lainnya. serta Memastikan koordinasi yang baik antara aparat kepolisian dan TNI dalam menjaga keamanan selama perayaan Idul Fitri.

“Kami menyampaikan terima kasih kepada TNI dan instansi terkait dan juga PJU Polda Maluku serta personil Polda Maluku yang sudah berparsitipasi mendukung dalam mensukseskan pelaksanaan pengamanan malam takbiran di wilayah Ambon dan sekitarnya,” ungkapnya.

Kombes Driyano berharap pengamanan malam takbiran dapat berlangsung aman, lancar dan terkendali. “Kita berharap tidak ada permasalahan namun kita tetap harus eksis melaksanakan kegiatan pengamanan ini karena ini merupakan suatu amanah yang dipercayakan kepada kita semua oleh masyarakat dan Negara ini khususnya Kota Ambon,” ungkapnya.

Dikatakan, kehadiran aparat keamanan di tengah-tengah masyarakat adalah representase negara. “Kita hadir untuk mengamankan seluruh kegiatan tentunya didukung rekan rekan dari TNI dan Instansi terkait, kita harap sinergitas yang sudah kita bangun dapat mewujudkan situasi aman kondusif khususnya diwilayah kota Ambon dan Pulau-pulau Lease,” ungkapnya.

Kapolresta Ambon menambahkan bahwa ada sekitar 11 Pos Sekat yang bertugas untuk melakukan pengalihan arus lalin pada malam takbiran nantinya,Diharapkan dengan persiapan yang matang dan sinergi yang baik antarinstansi, malam takbiran dan Sholat Idul Fitri dapat berlangsung dengan aman, lancar, dan damai bagi seluruh umat muslim di Kota Ambon.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Kompolnas Optimistis Kasus Vina Cirebon Bakal Diungkap Tuntas 
Kompolnas Optimistis Kasus Vina Cirebon Bakal Diungkap Tuntas 
Divkum Polri Berikan Penyuluhan Hukum KUHP dan HAM di Polda Sulteng
Divkum Polri Berikan Penyuluhan Hukum KUHP dan HAM di Polda Sulteng
Divisi Humas Polri Gelar Dialog Penguatan Internal di Kaltim, Dukung IKN Menuju Indonesia Emas 2045
Soal Kasus Vina, Anggota DPR Yakin Polisi dapat Tuntaskan: Jangan Terprovokasi!
Mantan Kabareskrim Minta Publik Sabar dan Tak Berasumsi Terkait Kasus Vina
Mantan Kabareskrim Minta Publik Sabar dan Tak Berasumsi Terkait Kasus Vina
Apresiasi Pelaku Usaha Atas Pengamanan World Water Forum Ke-10 di Bali
Apresiasi Pelaku Usaha Atas Pengamanan World Water Forum Ke-10 di Bali
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Bhabinkamtibmas Polsek Dolok Pardamean Sambangi Warung Kopi, Sampaikan Penyuluhan Narkoba
Polsek Dolok Pardamean Laksanakan Pengaturan Lalu Lintas di Depan SMP Sipintuangin, Arus Lalin Tertib dan Lancar
Ciptakan Kamtibmas, Bhabinkamtibmas Polsek Permata Intan Gecarkan Sosialisasi Sapu Bersih Pungli
Personel Polres Pagaralam melaksanakan KRYD dalam rangka antisipasi tindakan kejahatan di wilayah hukum Kota Pagaralam
Polsek Dolok Pardamean Gelar Blue Light Patroli Malam Hari, Sitkamtibmas Aman dan Kondusif
beberapa oknum yang memakai knalpot brong Kapolres Pagaralam AKBP Erwin Aras Genda. SH. SIK. MT sigap dengan langsung memberikan arahannya kepada personel satuan lalu lintas
Lihat Semua
WordPress Lightbox