[language-switcher]
Beranda  Berita

Upaya Wujudkan Kamseltibcarlantas, Personel Sat Lantas Polres Beri Teguran ke Pengendara yang Tidak Tertib Berlalulintas

SIDRAP – Personel Sat Lantas Polres Sidrap melakukan pengaturan lalulintas di pagi hari sekaligus memberikan teguran kepada pengendara roda dua yang ditemukan tidak menggunakan Helm SNI saat berkendara di Jalan Raya. Rabu (17/4/2024).

Kapolres Sidrap AKBP Erwin Syah, S.I.K.M.H melalui Kasat Lantas Polres Sidrap AKP Nawir Eming, SE menyampaikan bahwa, hal ini dilakukan untuk menciptakan Keamanan, keselamatan, ketertiban dan kelancaran lalu lintas (Kamseltibcar lantas) di wilayah Sidrap.

“Pengendara sepeda motor yang ditemukan tidak memakai helm saat berkendara di Jalan Raya di berikan teguran. Teguran ini sekaligus sebagai peringatan, bahwa pelanggaran berat seperti ini akan berdampak pada tindakan penindakan yang lebih lanjut yaitu Tilang”, Ujarnya.

Lanjut Kasat Lantas Polres Sidrap, Memberikan teguran kepada pengendara yang tidak menggunakan helm bertujuan untuk meningkatkan kesadaran dan kepatuhan dalam berlalu lintas, yang pada gilirannya akan mengurangi risiko kecelakaan dan melindungi nyawa pengendara itu sendiri.

“Dalam upaya menjaga Kamseltibcarlantas di Kabupaten Sidrap, Sat Lantas Polres Sidrap akan terus melaksanakan kegiatan pengaturan arus lalu lintas dan memberikan teguran kepada pelanggar hingga situasi berlalu lintas menjadi lebih aman dan tertib. Seluruh pengendara diharapkan untuk mematuhi aturan lalu lintas demi keselamatan bersama”, Terangnya. (*)

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Kawal Aksi May Day Besok, Polda Metro Jaya Siagakan 3.454 Perosnel Gabungan
Polri Beberkan Langkah Kesiapan dalam World Water Forum di Bali
Polri Siap Mengawal Kepala Negara dan Delegasi Pada KTT World Water Forum di Bali
Pengamanan Pemilu Lancar, Polri Pantau Berita Bohong di Medsos
Polisi: Serangan KKB ke Polsek Homeyo Tewaskan 1 Warga Sipil
Polri Catat Penurunan Gangguan Kamtibmas dan Laka Lantas di Akhir Pekan
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Patroli Malam Personil Polsek Medan Barat layani masyarakat mobile ke jalan raya dan pemukiman antisipasi 3C, kejahatan jalanan, balapan liar dan tawuran di Wilkumnya
Kapolres Wonogiri Pimpin Sertijab Kapolsek Sidoharjo Dan Pengukuhan Kasat Reskrim Polres Wonogiri
Pawas Pimpin Piket Fungsi Polsek Medan Barat Patroli Presisi/Blue Light bantu masyarakat layani mobile objek rawan antisipasi Geng Motor, 3C dan Kejahatan Jalanan di Wilayah Hukumnya
Pengamanan Anak Sekolah Pulang, Polsek Leitsel Aktif dalam Pengaturan Lalu Lintas
Antisipasi Kerawanan Kamtibmas, Polsek Tingkir dan Argomulyo Tingkatkan Patroli Berantai
Ciptakan Situasi Kamtibmas, Patroli Malam Polsek Tingkir Sambangi Terminal Salatiga
Lihat Semua
WordPress Lightbox