[language-switcher]
Beranda  Berita

Hindari Praktik Curang, Pesan Patroli Polsek Sidomukti Kepada Karyawan SPBU

Polres Salatiga Polda Jateng – Dalam rangka mengantisipasi antrean panjang dan memastikan stock BBM aman serta mencegah terjadinya praktik kecurangan SPBU, Polsek Sidomukti Polres Salatiga Polda Jawa Tengah melaksanakan kegiatan patroli di SPBU Osamaliki Kel. Mangunsari Kec. Sidomukti Salatiga, Rabu (24/04/2024).

Patroli Polsek Sidomukti dipimpin Panit Samapta Aiptu Purwanto melakukan sambang di sejumlah SPBU guna mengantisipasi antrean panjang dan kelangkaan BBM, seperti terlihat saat menemui karyawan SPBU Osamaliki seraya menyampaikan, agar tidak  melakukan praktik curang dan tidak melakukan penimbunan BBM, kepada konsumen dihimbau agar sabar dan tidak saling menyerobot serta mengikuti aturan saat membeli BBM di SPBU, selalu waspada dan melaporkan kepada pihak berwajib jika menemukan praktik kecurangan di SPBU, ucapnya

Karyawan SPBU Osamaliki menyambut baik apa yang dilakukan aparat Kepolisian Polsek Sidomukti, siap untuk  tidak melakukan praktik curang maupun melakukan penimbunan BBM, ucapnya

Kapolres Salatiga yang dihubungi ditempat terpisah menyampaikan terimakasih kepada seluruh jajaran yang sudah aktif melakukan patroli di SPBU, berikan himbauan kepada para konsumen agar tertib antri dan tidak saling menyerobot guna mencegah terjadinya kericuhan, pastikan stok BBM aman dan tidak ada praktik kecurangan yang dilakukan SPBU, Polri akan bertindak tegas apabila ada SPBU yang melakukan praktik curang demi terwujudnya kamtibmas yang kondusif di Kota Salatiga, tegas AKBP Aryuni Novitasari, M.Psi., M.Si., Psi

( Humas Polres Salatiga Polda Jateng )

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Korlantas Gelar Monitoring dan Evaluasi Bidang Gakkum Triwulan I Tahun 2024 di Kalsel
Disambut Kapolda Kaltim, Kalemdiklat Polri Tiba di Bandara SAMS Sepinggan Balikpapan
Genap Berusia 55 Tahun, Panglima TNI ke Kapolri: Selamat Ulang Tahun Sahabatku
Puluhan Mobil dan Motor Listrik Diberikan ke Polda Kaltim Bantu Kesiapan Pelaksanaan Upacara Kemerdekaan di IKN
Polri Kerahkan Kendaraan Listrik untuk Pengamanan World Water Forum ke-10 di Bali
Korlantas Dirikan Posko Untuk Maksimalkan Pengawalan World Water Forum ke-10
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Jum’at Curhat, Cepat Tanggapi Keluhan Warga, Kinerja Kepolisian Diapresiasi Masyarakat
Patroli Sore Polsek Kanor Cegah Gangguan Kamtibmas
Polsek Kalapanunggal Polres Sukabumi Menggelar Patroli Biru untuk Meningkatkan Keamanan Wilayah
Minimalisir Peredaran Narkoba, Bhabinkamtibmas Lakukan Sosialisasi Kepada Warga di Wilayah Binaannya
Patroli Harkamtibmas Polres Kediri Kota Tingkatkan Keamanan Wilayah
Personil Polsek Ranuyoso Patroli Himbau Warga Main Layangan di Perlintasan KA Tanpa Palang Pintu
Lihat Semua
WordPress Lightbox