[language-switcher]
Beranda  Berita

Wujudkan Kamtibmas Yang Aman Lewat Segelas Kopi dengan Warga Binaan

 

Kab. Tangerang – Bhabinkamtibmas Polsek Pasar Kemis Polresta Tangerang Polda Banten Aiptu Sahrir, wujudkan kebersamaan jaga kamtibmas brtsama watha melalui segelas kopi dengan warga desa binaan.

Melalui kegiatan ngopi bersama, dikatakan Sahrir, saya dapat menyampaikan pesan-pesan Kamtibmas di masyarakat desa Wanakerta

“Pesan tersebut saya sampaikan di sela-sela obrolan saya saat menyambangi warga binaan,” ungkap Sahrir melalui keterangan tertulis melalui Whatsapp, pada Jum’at (26/4/2024).

Lanjut dikatakan Sahrir, terdapat 4 pesan Kamtibmas yang disampaikannya kepada Ketua warga, diantaranya yang pertama tetap menjaga kekompakan antar tetangga dan desa.

Dalam pesan kedua, Ia menyampaikan jangan lupa jika setiap keluar rumah di cek kembali, apa saja yang tertinggal, dan matikan semua yang akan menyebabkan terjadinya kebakaran rumah atau konseling listrik, serta jangan lupa mengunci rumah.

Pesan ketiga kata Sahrir menyarankan warga untuk memberitahu atau melaporkan kepada Ketua RT, Jika kita bakal lama meninggalkan rumah kita pribadi. Dan yang terakhir, ia berpesan jika meninggalkan kendaraan, dipastikan apakah sudah terkunci.

“Yang artinya saya selaku Bhabinkamtibmas Keamanan Desa Polsek Pasar Kemis, bersama sama dengan warga desa bersinergi untuk menjaga kampung supaya aman dan nyaman,” Tutup Sahrir.

Menurut keterangan warga desa Sukaharja, keberadaan Bhabinkamtibmas sangat membantu masyarakat dalam menjaga keamanan dan ketentraman warga.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Polri Bongkar 5 Lab Narkoba Gelap, Sita Berbagai Prekursor dan Ribuan Pil Ekstasi
Sertifikasi Dakgar Lantas Gelombang I T.A 2024, Korlantas Berupaya Turunkan Angka Kecelakaan Lalin
Bareskrim Polri Tangkap 60 Tersangka Narkoba Jaringan Fredy Pratama
Tim Itwasum Polri Lakukan Audit di Divisi Humas Polri
Latsitarda Nusantara XLIV/2024 di Kaltim Resmi Dibuka
Cek Kesiapan Kendaraan KTT WWF ke-10, Kakorlantas Siapkan Kendaraan Listrik Untuk Pengawalan VVIP
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Personel Polsek Dushil Gencar Sosialiasikan Larangan Pungutan Liar
Polsek GBA Gencar Sosialisasikan Larangan Penambangan Ilegal
Polsek Dusel Gencar Beri Imbauan Larangan Penambangan Ilegal
Personel Polsek Dusut Imbau Stop Karhutla
Personel Polsek Dusut Imbau Stop Karhutla
Respon Cepat Layani Masyarakat, Personel Satsamapta Bantu Antar Warga Sakit
Polres Rembang Menghadiri Grand Final Persentasi Finalis Business Idea Competition Tahun 2024 di SMA Negeri 1 Rembang
Lihat Semua
WordPress Lightbox