[language-switcher]
Beranda  Berita

Patroli dan Pengamanan Terhadap Objek Wisata Dalam Rangka Antisipasi Kerumunan

Polres Melawi – Polres Melawi melaksanakan Patroli dan pengamanan terhadap Objek Wisata yang ada di Kabupaten Melawi dalam rangka Antisipasi Kerumunan Pengunjung pada Libur Panjang hari raya Imlek Tahun 2021. Jumat (12/02).

Kapolres Melawi AKBP Sigit Elianto Nurharjanto, S.I.K melalui Kabag Ops Polres Melawi AKP AANG PERMANA, S.IP,. M.AP menyampaikan kegiatan Patroli dan pengamanan tempat wisata ini bertujuan untuk antisipasi kerumunan warga.

“Untuk mencegah penyebaran covid 19 dikabupaten Melawi dan mengantisipasi kerumunan warga yang melaksanakan liburan ketempat wisata” ucapnya.

“Dalam kegiatan Patroli dan pengamanan ini petugas memberi himbauan kepada pihak pengelola. Terkait penerapan Protokol Kesehatan Pencegahan Penyebaran Covid-19. Dan Para pengelola wajib mengenakan masker pada saat melayani pengunjung, serta wajib menyampaikan imbauan kepada para pengunjung. Untuk selalu menerapkan protokol kesehatan”. Jelasnya.

“Ada lima tempat wisata yang kita lakukan monitoring dan pengamanan, Matuari, Kurnia Water Park,Korwk Gabby & Gerry Rindu alam dan bukit lintang, dalam kegiatan ini juga melibatkan tim Yustisi dan Aman Nusa ” Tambahnya.

Polres Melawi bergabung dengan Ops Yustisi dan Aman Nusa melaksanakan patroli dan pengamanan Dari hari Jumat tanggal (12/02) sampai dengan minggu tanggal (14/02).

Penulis : Arbain

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Genap Berusia 55 Tahun, Panglima TNI ke Kapolri: Selamat Ulang Tahun Sahabatku
Puluhan Mobil dan Motor Listrik Diberikan ke Polda Kaltim Bantu Kesiapan Pelaksanaan Upacara Kemerdekaan di IKN
Polri Kerahkan Kendaraan Listrik untuk Pengamanan World Water Forum ke-10 di Bali
Korlantas Dirikan Posko Untuk Maksimalkan Pengawalan World Water Forum ke-10
Disambut Kapolda Jabar, Kapolri Tiba di Bandung Dalam Rangka Kunjungan Kerja
Kolaborasi BPKP dan Itwasum Polri Tingkatkan Pengawasan Polri
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Bhabinkamtibmas Polsek Kapuas Gelar Tatap Muka Dengan Warga
Jaga Keamanan Lingkungan, Bripka Iskandar Sambangi Warganya
Anggota Polsek Bonti Ajak Warga Aktif Dalam Menjaga Kamtibmas yang Kondusif
Kapolsek Kembayan Pimpin Kegiatan Minggu Kasih
Pleton Siaga Polres Sanggau Amankan Ibadah Misa Hari Minggu Di Gereja Paroki Katedral Hati Kudus Yesus
Kapolres Sekadau Gelar Minggu Kasih di Gereja Santo Petrus Sungai Kunyit
Lihat Semua
WordPress Lightbox