[language-switcher]
Beranda  Berita

Polres Pesawaran Laksanakan Latihan Operasi Ketupat Krakatau 2021

Polres Pesawaran Pada Hari Selasa Tanggal 04 Mei 2021 Jam 09.00 Wib Di Aula Pamor Persada Polres Pesawaran dilaksanakan kegiatan Latihan Pra Ops. Ketupat Krakatau – 2021 Polres Pesawaran dengan tema “Melalui Lat Pra Ops Ketupat Krakatau 2021 Kita Tingkatkan Profesionalisme Polri Dalam Rangka Pengamanan Idul Fitri 1442 H Di Masa Pandemi Covid 19 Tahun 2021 Guna Mewujudkan Situasi Yang Aman, Tertib, Dan Lancar Di Wilayah Hukum Polres Pesawaran”

Situasinya masih sama yaitu masih dalam pandemi Covid-19, saya

harapkan semua yang tersprint dalam Ops Ketupat pada tahun Ini telah memahami situasi yang ada.

Inmendagri Sudah Ada Untuk Itu Perlu di pedomani, Ini akan menjadi tugas berat dari personil yang tergabung dalam 8 Pospam, kita harus waspada penyebaran Covid 19 dan ancaman terrorisme.

Disana juga ada instansi terkait yang akan membantu kita, koordinasikan dengan instansi terkait tersebut. Contohnya pada saat pelaksanaan kegiatan pemberhentian kendaraan untuk pengecekan suhu maka kita kedepankan Dinas Kesehatan.

Jadi saling bersinergi tidak mengedepankan kewenangannya masing-masing.

Kegiatan Lat Pra Ops Ketupat Krakatau 2021 Polres Pesawaran b

ertujuan pengamanan Idul Fitri 1442 H di masa Pandemi Covid 19 Tahun 2021 guna mewujudkan situasi yang aman, tertib, dan lancar.

Dalam Pelaksanaan Kegiatan Penyuluhan Seluruh Peserta Melaksanakan Sesuai Dengan Protokol Kesehatan (Memakai Masker, Menjaga Jarak Dan Mencuci Tangan).

Kegiatan tersebut dihadiri  Wakapolres Pesawaran (Kompol Yohanis, S.H., M.H.), Kabag Ops Polres Pesawaran (Kompol Maryanto, S.H., M.H.), Kabag Sumda Polres Pesawaran (Kompol Jamaludin, S.H.), Kabag Ren Polres Pesawaran (Kompol Waryono), Kasat Intelkam Polres Pesawaran (AKP. Adrianus Widanarto), Kasat Reskrim Polres Pesawaran (AKP Eko Rendi Oktama, S.H.), Kasat Lantas Polres Pesawaran (Iptu Amsar, S.Sos), Kasat Binmas Polres Pesawaran (Iptu M.Toni), Kasat Sabhara Polres Pesawaran (AKP Mulyadi), Kapolsek Jajajaran Polres Pesawaran, Kasi Was Polres Pesawaran (Ipda Merediyan, S.H.), Kasat Tahti Polres Pesawaran (Iptu Suwartono), seluruh peserta Lat Pra Ops Ketupat Polres Pesawaran.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Hardiknas, Kapolri Sebut Semua Pihak Bisa Berperan Majukan Pendidikan
Polri Luncurkan Whistle Blowing System untuk Awasi Proses Rekrutmen Anggota
POM TNI dan Propam Gelar Rakornis, Fokus Upaya Pencegahan
Pusdokkes Polri Beri Materi Pelatihan Teknik Wawancara dan Interogasi Penyidik PPA di Polda Jateng
Jasa Raharja dan Korlantas Polri Gelar Monitoring Kecelakaan di Kalsel
Hadir Di Pulau Bali, Kabaharkam Polri Cek Langsung Venue WWF
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Respon Keluhan Masyarakat Polsek Cikelet Tindak Pengguna Knalpot Bising
Sat Binmas Polresta Deli Serdang Sambangi Masyarakat Kecamatan Biru-Biru Untuk Berikan Himbauan dan Edukasi Manfaat Bendungan Lau Simeme
Polres Binjai Laksanakan Apel Kesiapan Hari Buruh Sedunia Tahun 2024
Polri Luncurkan Whistle Blowing System untuk Awasi Proses Rekrutmen Anggota
TINGKATKAN KEAMANAN OBVITNAS, DITPAMOBVIT POLDA KEPRI SOSIALISASI SISTEM MANAJEMEN PENGAMANAN
Tingkatkan Ketaqwaan dan Keimanan, Polresta Jambi Rutin Gelar Binrohtal Kepada Personel.
Lihat Semua
WordPress Lightbox