[language-switcher]
Beranda  Berita

Patroli Malam Personel Polsek Parindu Sampaikan Prokes kepada Warga

Polres Sanggau – Personel Polsek Parindu Aiptu Saryono bersama Bripka Trio Panca Silalahi melaksanakan patroli malam di sekitar Wilkum Polsek Parindu, Senin (25/10) malam.

Patroli malam rutin dilaksanakan ditengah pandemi wabah Covid-19 untuk menjaga dan memelihara keamanan, ketertiban dilingkungan masyarakat di malam hari.

Kegiatan tersebut dilaksanakan selain untuk menjaga situasi kamtibmmas di wilayah Kecamatan Parindu tetap aman dan kondusif, juga untuk mencegah penyebaran Covid-19 dengan cara memberikan himbauan Protokol Kesehatan 5M kepada warga masyarakat.

“Tetap waspada terhadap kejahatan malam dan selau terapkan Protokol kesehatan 5 M dalam mencegah penyebaran virus Covid-19,” ucap Aiptu Saryono.

Kapolsek Parindu Ipda Supar saat di konfirmasi menyampaikan personel Polsek Parindu selalu memberikan himbauan kamtibmas kepada masyarakat setiap kali melakukan patroli siang maupun malam.

“Tujuan patroli digelar agar masyarakat waspada terhadap segala macam tindak kejahatan dan waspada terhadap penyebaran Covid-19 yang sekarang masih kita hadapi,” jelas Kapolsek.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Kakorlantas Ungkap Surat Tilang ETLE Melalui Pesan WhatsApp Masih Dalam Kajian dan Sosialisasi
Polri Tetap Pakai Penyebutan KKB
Polri Tetap Pakai Penyebutan KKB
Polri Minta Masyarakat Waspadai Kejahatan Siber dengan Modus Email
Polri dan Pertamina Teken Kerjasama Pengamanan Objek Vital Nasional
Kabaharkam Apresiasi Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia
Polri Berhasil Tangkap 142 Tersangka dan Minta Blokir 2.862 Situs Judi Online
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Personil Polsek Tanjung Batu, Cek Ketinggian Debit Air Sungai Ogan
Respon Laporan Masyarakat, Unit Opsnal Satreskrim Polres Tanah Karo Cek Lokasi Diduga Tempat Perjudian di Tigabinanga
Saat Peringati Kenaikan Isa Almasih, Polres Tulungagung Lakukan Pengamanan Sejumlah Gereja
Cegah Perundungan Anak, Polres Sampang Laksanakan Himbauan Ke Madrasah Diniah
Berkas Perkara Dinyatakan P-21, Polsek Tanjung Raja Limpahkan Tersangka Pencurian Dengan Pemberatan ke Kejari Ogan Ilir
Peringatan Isa Al-Masih Polres Ogan Ilir Laksanakan Pengamanan Gereja Sekolah Al Kitab Palembang (SAP) Desa Lorok Kec. Indralaya Utara Kab. Oi
Lihat Semua
WordPress Lightbox