[language-switcher]
Beranda  Berita

Bidkum Polda Sultra Gelar Sosialisasi Tentang Penanganan Tindak Pidana Berdasarkan Keadilan Restoratif Di Polres Kolaka Utara

Humas.polri.go.id-Polda Sulawesi Tenghgara (Sultra) melaksanakan sosialisasi Peraturan Kepolisian (Perpol) Nomor 8 Tahun 2021 tentang Penanganan Tindak Pidana berdasarkan Keadilan Restoratif, bertempat di Polres Kolaka Utara, Kamis (02/12/2021).

Kegiatan tersebut dihadiri langsung oleh Kapolres Kolaka Utara AKBP Mo.Yosa.Hadi,S.I.K.,M.M yang di wakili oleh Kanbag SDM Polres Kolaka Utara AKP Yulianus,S.SI., dan di ikuti oleh para Kanit Reskrim Polres KolakaUtara dan Kanit reskrim Polsek, Para Kanit Binmas serta para kanitSat Sabhara Polres kolaka Utara, yang bertempat di Lobi Polres Kolaka utara.

Dalam sambutannya Kabag SDM AKP Yulianus.S.SI yang mewakili Kapolres mengatakan, dikeluarkannya Perpol Nomor 8 Tahun 2021 oleh Kapolri adalah sebagai langkah progresif dalam menyelesaikan masalah di tengah masyarakat.

Selaku ketua Tim dari Biro Hukum Polda Sultra AKp Muh Ashura Majid,SH menambahkan, dengan pendekatan restoratif semua masalah masyarakat dapat ditangani dengan cepat. Langkah hukum pemidanaan sebagai alternatif terakhir dalam proses penyelesaian masalah masyarakat.

“Peraturan ini sebagai upaya menimalisir, tidak ada lagi proses penegakan hukum yang bisa memicu masalah menjadi besar. Dengan pendekatan restoratif suatu masalah bisa diatasi dengan cara musyawarah melalui para tokoh-tokoh se tempat,” ungkapnya.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Sejumlah Polisi di Pegunungan Bintang Diganjar Pin Emas Kapolri hingga KPLB
Bareskrim Bongkar Kasus Manipulasi Data Email, Kerugian Rp.32 M dan 2 WNA Nigeria Tersangka
Polri Siap Lindungi WNI di Luar Negeri dari Kejahatan Transnasional
Patung Jenderal Hoegeng di Sespim Lemdiklat Polri Jadi Simbol Kejujuran dan Anti Korupsi
Kapolri Hadiri HUT Yayasan Kemala Bhayangkari Ke-44
Kapolri Terima Audiensi Walubi, Bahas Perayaan Waisak Nasional Hingga Kerukunan Bangsa
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Berikan Himbauan Kamtibmas Pedagang Asongan Saat Patroli
Patroli Dialogis Di Pasar Tradisional Ngoro, Pastikan Situasi Kondusif
Polsek Sidamanik dan Stakeholder Terkait Gelar Lokakarya Lintas Sektor Untuk Tingkatkan Kesehatan Masyarakat
Patroli Dialogis Diperbankkan BRI Ngoro, Berikan Rasa Aman pada Masyarakat
Polsek Losarang Rutin Patroli dan Sambang Pos Satkamling Wiralodra Presisi
Upaya Bersama Penurunan Angka Stunting, Bhabinkamtibmas Polsek Gantar Hadir Dalam Rakor Mini Lokakarya
Lihat Semua
WordPress Lightbox