[language-switcher]
Beranda  Berita

Kapolda Metro Jaya: Kami Tak Mau Membangun Narasi

Jakarta – Kapolda Metro Jaya (Irjen. Pol. Dr. Drs. H. Muhammad Fadil Imran, M.Si) mengatakan bahwa pihaknya tidak mau membangun narasi terkait insiden tewasnya 6 laskar FPI di Kilometer 50, jalan tol Jakarta – Cikampek, pekan lalu.

Ia mengatakan bahwa Polda Metro jaya akan memberikan fakta – fakta berdasarkan Scientific Crime Investigation.

Ia juga menambahkan, hal tersebut dilakukan agar kasus tewasnya 6 laskar FPI menjadi terang benderang di mata masyarakat.

Kapolda Metro Jaya menyebutkan bahwa pihaknya akan mendukung Komnas HAM dalam investigasi kasus ini.

“Kami memiliki kepentingan agar kasus ini terang benderang di mata publik. Kami akan memberikan fakta yang berbasis scientific crime investigation. Kami tidak mau membangun narasi. Kami akan menjadikan fakta, kami akan dukung Komnas HAM,” ucap Kapolda Metro Jaya.

Ia menyampaikan hal tersebut usai menjalani pemeriksaan di kantor Komnas HAM Jakarta, pada hari Senin (14/12/20). 

(PoldaMetroJaya)

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Karo PID Divhumas Polri Ajak Fans Rhoma Irama Jaga Persatuan dan Kesatuan Bangsa Jelang Pilkada
Kepala Biro PID Divhumas Polri Hadiri Halal Bihalal dan Resepsi Milad Ke-11 Fans Rhoma Irama
Jelang KTT WWF di Bali, Korlantas Polri Survey Pengamanan dan Pengawalan di Beberapa Venue Kunjungan Delegasi
Program Pendidikan Siswa Qur’ani Cetak Polwan Berprestasi Dengan Keagamaan Kuat
Fakta Seputar Operasi Puri Agung 2024 Polri
Fakta Seputar Operasi Puri Agung 2024 Polri
Divkum Polri Gelar Rakernis : Penguatan Fungsi Hukum untuk Polri Presisi
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Nahkoda Kapal yang Membawa Bahan Peledak Diserahkan Polisi ke Jaksa Bersama Barang Bukti
Lakukan Patroli Balap Liar, Polres Bangkalan Antisipasi Gangguan Kamtibmas di Akhir Pekan
Pak Bhabin Monitoring Kondusifitas Pembukaan Bimbingan Manasik Haji di Malang
Penyidik Ditpolairud Polda NTT Serahkan Para Tersangka Penangkapan Ikan dengan Bom Ikan ke JPU
Pak Bhabin Sampaikan Materi Peningkatan Kapasitas Satlinmas
Kapolres Belu Raih Penghargaan Prestisius untuk Dedikasi Luar Biasa dalam Membantu Masyarakat
Lihat Semua
WordPress Lightbox