[language-switcher]
Beranda  Berita

Kapolda Banten Terima Kunjungan Kepala Kantor Wilayah Kementrian Hukum dan HAM Banten

Kapolda Banten Irjen Pol Rudy Heriayanto Adi Nugroho S.H.,M.B.A terima kunjungan dari Kepala Kantor Wilayah Kementrian Hukum dan HAM Banten Agus Toyib, Bc.IP.,S.H.,M.H. di Mapolda Banten.

Kunjungan Kepala Kantor Wilayah Kementrian Hukum dan HAM Banten Agus Toyib, Bc.IP.,S.H.,M.H. bertujuan untuk menjalin silahturahmi antar lembaga.

Saat ditemui, Kapolda Banten Irjen Pol Rudy Heriayanto Adi Nugroho S.H.,M.B.A mengucapkan terimakasih atas kunjungan Kepala Kantor Wilayah Kementrian Hukum dan HAM Banten di Mapolda Banten.

“Hari ini saya menerima kunjungan kerja dari Kepala Kantor Wilayah Kementrian Hukum dan HAM Banten,” ujar Rudy Heriayanto. Senin, (11/01/2021).

“Dan saya juga mengucapkan terimakasih atas kunjungan dari teman-teman Kantor Wilayah Kementrian Hukum dan HAM Banten ke Polda Banten,” lanjut Rudy Heriayanto.

Rudy Heriayanto berharap dengan kunjungan Kepala Kantor Wilayah Kementrian Hukum dan HAM Banten ke Polda Banten diharapkan dapat meningkatkan sinergitas.

“Saya sangat berharap dengan pertemuan ini terjalin silahturahmi yang baik dan juga kedepannya bisa meningkatkan sinergitas antara Kantor Wilayah Kementrian Hukum dan HAM Banten dengan Polda Banten,” harap Rudy Heriayanto. (Bidhumas)

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Sejumlah Polisi di Pegunungan Bintang Diganjar Pin Emas Kapolri hingga KPLB
Bareskrim Bongkar Kasus Manipulasi Data Email, Kerugian Rp.32 M dan 2 WNA Nigeria Tersangka
Polri Siap Lindungi WNI di Luar Negeri dari Kejahatan Transnasional
Patung Jenderal Hoegeng di Sespim Lemdiklat Polri Jadi Simbol Kejujuran dan Anti Korupsi
Kapolri Hadiri HUT Yayasan Kemala Bhayangkari Ke-44
Kapolri Terima Audiensi Walubi, Bahas Perayaan Waisak Nasional Hingga Kerukunan Bangsa
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Bengkel dan 3 Unit rumah kontrakan Ludes terbakar di kota Padangsidimpuan
Polsek Alor Selatan Lakukan Patroli Pengamanan di Pasar Rakyat Apui
Polres Wonogiri Terjunkan Personil Pengamanan Aksi Damai Di PT Widodo Makmur Unggas, Tbk Wuryantoro
TNI Dan Polri Dapat Dana Hibah Pengamanan Pelaksanaan Penyelenggaraan Pilkada Tahun 2024, Pj. Bupati Empat Lawang Menandatangani Naskah Perjanjian Hibah Daerah (NPHD)
Polsek Bangun Purba Laksanakan Pengaturan Lalu Lintas Pada Pagi Hari Agar Tercipta Kamseltibcar
Polres Pamekasan Berlakukan Pola Humanis Tangani Balapan Liar
Lihat Semua
WordPress Lightbox