[language-switcher]
Beranda  Berita

Kapolres Merauke Pimpin Bakti sosial dalam rangka Ops Bina Kusuma Matoa 2021.

Polda Papua, Polresmerauke.com, – Kapolres Merauke AKBP Ir. Untung Sangaji, M.Hum didampingi Wakapolres, Kasat Binmas dan kasat Sabahra serta anggota melaksanakan bakti sosial kepada warga RT. 21 / RW.05 Kelurahan Marro Kabupaten Merauke. Selasa, 16/3/2021

Pelaksanaan Baksos ( Bakti sosial ) tersebut dalam rangka pelaksanaan Opersi Bina Kusuma Matoa 2021 yang menitik beratkan pada pencegahan terhadap preman dan premanisme di Wilayah Hukum Polres Merauke.

Dalam pelaksanaan baksos tersebut di berikan bantuan berupa 15 karton Mie Instan dan 20 karung @ 10 Kg sebanyak 20 karung dan 2 dos masker yang diberikan secara simbolik kepada Tokoh masyarakat daerah tersebut Bapak Albert dan Ibu RT 21/RW.05 Ibu Yulita biagaimu dan sejumlah warga.

“Kapolres Merauke menyampaikan permohonan maaf karena baru saat ini tiba di warga belakang transito, kedepannya akan kita programkan kunjungan dari pihak Kepolisian, Polres Merauke kedepannya akan laksanakan Bakti Kesehatan atau pengobatan gratis kepada warga orang asli Papuaan, “ungkapnya

“Lanjut dikatakan kita Polres Merauke akan menyumbang faling block ditempat ini dan memasang terpal untuk memberikan pelatihan pembuatan minyak kelapa, kita akan bersama sama instansi terkait akan membangun mck umum dan pengairan air bersih untuk warga disini,”
“ Ini kami datang hanya membawa sedikit bantuan semoga dapat bermanfaat bagi 45 KK yang tinggal di belakang transito ini, jangan dilihat dari harga dan banyaknya namun lihatlah dari kepedulian dan keiklasan kami dimasa pandemic Covid-19,”

Dari pihak warga diwakili ibu RT menyamapikan banyak terima kasih kepada pihak Kepolisian resor Merauke atas bantuan yang sudah diberikan ini, semoga tuhan yang dapat membalas budi baik Bapak Kapolres dan anggotanya,”

Akhirnya Kasat Binmas menghimbau kepada warga semua agar tetap pedomani protocol Kesehatan dan bersama – sama mencegah adanya premanisme dan situasi Kamtibmas di belakang Transito ini tetap aman dan kondusif, berikan informasi bila terjadi suatu tindak pidana atau pelanggaran sekecil apapun kepada pihak Kepolisian.

Penulis : Andre.
Editor : Rey.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Polri Siapkan 10 Satgas Amankan World Water Forum Ke-10 di Bali
Polri Turunkan 5.791 Personel Amankan World Water Forum ke-10 di Bali
Polri Sebut Gangguan Kamtibmas dan Laka Lantas Menurun Saat May Day
Pererat Hubungan Kerja, Dankorbrimob Terima Kunjungan DSS ATA Kemenlu Amerika Serikat
Hardiknas, Kapolri Sebut Semua Pihak Bisa Berperan Majukan Pendidikan
Polri Luncurkan Whistle Blowing System untuk Awasi Proses Rekrutmen Anggota
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Dalam Menjaga Kamtibmas Malam Hari, Polsek Ngantru Gelar Patroli Blue Light
Personil Polsek Amankan Kegiatan Masyarakat Pasar Malam di Lapangan Kalidawir
Patroli Mobile, Personil Polsek Besuki Berikan Himbauan Kambtimas Pada Satpam
Polres Tulungagung Rutinan Menggelar Doa dan Berikan Taliasih Kepada Anak Yatim
Cegah Bullying dan Kekerasan di Sekolah, Polsek Boyolangu Lakukan Penyuluhan di SD 2 Kepuh
Polres Simalungun Gelar Sosialisasi Tertib Lalu Lintas di Jalan Asahan, Pematangsiantar
Lihat Semua
WordPress Lightbox