[language-switcher]
Beranda  Berita

Lagi Nongkrong di Pasar, Pelaku Curas Ditangkap Oleh Anggota Polsek Padang Ratu

Kapolsek Bersama Panit Rekrim Serta Anggotanya Melakukan Penangkapan terhadap Pelaku Curas berinisial AY Als Ma, (47) warga Kampung Tanjung Kemala Kec Pubian Lampung Tengah, Rabu (13/10/2021).

Mewakili Kapolres Lampung Tengah AKBP Oni Prasetya, S.I.K, Kapolsek Padang Rutu Muslihk membeanrakan telah menangkap Pelaku AY Als Mad ketika sedang di pasar Tias Bangun Kec Pubian lampung Tengah. (13/10), Jam 08.30 WIB, berdasarkan Laporan Korban Eman bin (57) warga Dusun IV  Kampung Payung Mulya Kec Pubian Lampung Tengah.

Lebih lanjut Muslikh Menjelaskan, Bahwa Korban yang sedang mengendarai sepeda motor bersama Anaknya ketika melintas di Pertigaan jalan  Raya Kampung Negri Kepayungan Kec Pubian tiba tiba diteriaki oleh pelaku “mbak tasnya jatuh” sehingga korban berhenti dan Pelaku  mendekati korban.

Kemudian Pelaku mematikan kontak sepeda motor korban sambil meminta uang, dan korban memberi uang Rp. 3.000, Namun pelaku tidak mau dan meminta Rp. 100.000, Tetapi korban tidak mau memberi dengan  alasan tidak punya uang. Sehingga  pelaku  marah dan merogoh saku celana korban. dan korban mempertahankan berusaha melawan dengan memegangi saku celananya, dan sepeda motornya roboh.

Lalu Pelaku menarik saku celana korban hingga  sobek dan Pelaku berhasil mengambil  uang yang ada disaku celana korban sebanyak Rp. 650.000. Sebelum pergi meninggalkan korban, Pelaku memukul bagian telinga korban, Jum,at (08/10/2021), sekira Jam.10.00 WIB.

Setelah pelaku Pergi, Korban ditolong warga dan melanjutkan Perjalannya menuju ketempat saudaranya ke Selagai Lingga dan setelah kembali hari Senin (11/10/2021), korban melaporkan kejadian Ke Polsek padang Ratu berikut menyerahkan 1 (Satu) helai celana panjang warna  biru milik korban  yang dipakai saat kejadian, yang dirobek oleh Pelaku.

Dengan dasar laporan Korban dan keterangan Saksi, Panit Reskrim Bersama Anggotanya Melakukan Penyelidikan dan mengetaui keberadaan Pelaku AY Als Mad Yang sedang Nongkrong Di pasar Tias Bangun dan ketika ditangkap digeredah dibadannya terdapat 1 ( satu) bilah senjata tajam jenis lading berikut sarungnya, tambahnya.

Guna mempertanggung jawabkan perbautannya Pelaku AY Als Mad kami jerat dengan Pasal 365 KUHPidana dan Pasal 1 ayat (2) UU Darurat No 12 TH  1951, dengan ancaman hukuman 10 sampai 12 tahun Penjara, demikian pungkasnya

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Polri Berhasil Tangkap 142 Tersangka dan Minta Blokir 2.862 Situs Judi Online
Sejumlah Polisi di Pegunungan Bintang Diganjar Pin Emas Kapolri hingga KPLB
Bareskrim Bongkar Kasus Manipulasi Data Email, Kerugian Rp.32 M dan 2 WNA Nigeria Tersangka
Polri Siap Lindungi WNI di Luar Negeri dari Kejahatan Transnasional
Patung Jenderal Hoegeng di Sespim Lemdiklat Polri Jadi Simbol Kejujuran dan Anti Korupsi
Kapolri Hadiri HUT Yayasan Kemala Bhayangkari Ke-44
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Bhabinkamtibmas Desa Bojongsari Menggelar Door to Door System: Mendekatkan Pelayanan dan Himbau Kesadaran Kamtibmas
Cegah Bullying, Kanit Binmas Polsek Kedewan Sambangi Sekolah Berikan Penyuluhan
Polres Sumenep Gelar Pelatihan Satkamling untuk Tingkatkan Kamtibmas
Polsek Ngasem Tingkatkan Patroli  Langit Biru Antisipasi Kriminalitas
Longsor Tutup Akses Jalan Lumajang-Malang, Polisi Himbau Lintasi Jalur Alternatif Curah kobo’an
Cegah Antrian Panjang Dan Gangguan Kamtibmas Polsek Kuaro Tingkatkan Patroli di SPBU.
Lihat Semua
WordPress Lightbox