[language-switcher]
Beranda  Berita

Berikan Himbauan Protokol Kesehatan, Kanit Sabhara Polsek Sungai Laur Juga Bagikan Masker Kepada Warga

Kanit Sabhara Polsek Sungai Laur jajaran Polres Ketapang Polda Kalbar, Aipda Adi Darta Kusuma, bagikan masker dan berikan himbauan terkait Protokol Kesehatan Covid-19 kepada warga Kecamatan Sungai Laur Kabupaten Ketapang, Senin 24 Januari 2022

Melaksanakan kegiatan himbauan dan patroli kamtibmas merupakan kegiatan rutin yang dilaksanakan oleh Unit Sabhara Polsek Sungai Laur dengan memberikan himbauan kepada masyarakat terkait keamanan dan ketertiban masyarakat, serta pencegahan pandemi Virus Corona (Covid-19).

Tak hanya memberikan himbauan, Aipda Adi Darta Kusuma juga membagikan masker untuk masyarakat, sehingga masyarakat lebih sadar akan pentingnya menggunakan masker diluar rumah.

Himbauan yang disampaikan agar tetap menjaga jarak dalam berinteraksi dengan orang lain minimal 1 meter dan selalu memakai masker. “Apabila keluar rumah, wajib pakai masker, budayakan hidup bersih dan cuci tangan setiap sebelum maupaun sesudah melaksanakan kegiatan, Sayangi keluarga dan selalu jaga kesehatan”. Himbaunya.

Kapolsek Sungai Laur Ipda Hendra Gunawan, S.H menyampaikan, ”Kegiatan yang kami lakukan adalah wujud dari upaya Polri untuk mengajak masyarakat agar bisa mematuhi himbauan dari pemerintah tentang prosedur-prosedur pencegahan pandemi Covid-19”. Ucapnya.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Fakta Seputar Operasi Puri Agung 2024 Polri
Fakta Seputar Operasi Puri Agung 2024 Polri
Divkum Polri Gelar Rakernis : Penguatan Fungsi Hukum untuk Polri Presisi
Sertifikasi Penyidik Laka Lantas Sangat Penting Untuk Profesional Petugas
Kabaharkam Polri Akan Pimpin Operasi Puri Agung Amankan WWF Ke-10
Polri Gelar Operasi Puri Agung 2024 Amankan WWF Ke-10 di Bali
Wujudkan Peningkatan Ketersediaan Pangan, Kapolri-Mentan Tantadangani MoU
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Bhabinkamtibmas Ngronggo Pantau Pertandingan Sepakbola Gala Siswa Indonesia Antar SMP se-Kota Kediri
Polsek Mojoroto Tangani Kasus Penanganan Kecelakaan Tunggal di Simpang Tiga Ngampel Kediri
Jumat Curhat Polres Malang, Sambang Silaturahmi Ketua DMI Kabupaten Malang
Cegah Kelangkaan BBM, Patroli Polsek Sidomukti Temui Karyawan SPBU Gamol
Sarep Tidak Berkutik saat di Tangkap Polisi, di Saku Celananya ditemukan SS
Wujud Kepedulian dan Syukur, Polres Malang Gelar Doa Bersama dan Santunan Anak Yatim
Lihat Semua
WordPress Lightbox