[language-switcher]
Beranda  Berita

Demi Rasa Aman Personil Polsek Minasatene Laksanakan Pengamanan Pasar Malam Masyarakat

PANGKEP – Guna meningkatkan pelayanan terhadap masyarakat, Kapolsek Minasatene Akp Muhlis.S.Sos kerahkan anggotanya melaksanakan pengamanan pasar malam wilayanya.(Senin 15/5/2023).

Kapolsek Minasatene Akp Muhlis S.Sos mengatakan bahwa Pengamanan pasar malam ini merupakan hal yang wajib dilaksanakan karena menyangkut kegiatan masyarakat yang memiliki potensi kerawanan kamtibmas.

“Pengamanan kegiatan masyarakat penting laksanakan dalam rangka meminimalisir potensi kerawanan kamtibmas,” ungkapnya.

Diharapkan dengan adanya sambang semacam ini tindak kejahatan yang timbul di masyarakat akan sedikit demi sedikit teratasi. Sehingga menjadi wilayah yang aman, dan kondusif tanpa ada gangguan yang menonjol.

“Giat ini juga untuk berbaur dengan masyarakat supaya tidak terjadi kesenjangan, saling sungkan. Bila hubungan baik terjadi, maka informasi sekecil apapun akan langsung masuk dan dapat tertangani sebagaimana mestinya,” Tambahnya (Nsi)..

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Sejumlah Polisi di Pegunungan Bintang Diganjar Pin Emas Kapolri hingga KPLB
Bareskrim Bongkar Kasus Manipulasi Data Email, Kerugian Rp.32 M dan 2 WNA Nigeria Tersangka
Polri Siap Lindungi WNI di Luar Negeri dari Kejahatan Transnasional
Patung Jenderal Hoegeng di Sespim Lemdiklat Polri Jadi Simbol Kejujuran dan Anti Korupsi
Kapolri Hadiri HUT Yayasan Kemala Bhayangkari Ke-44
Kapolri Terima Audiensi Walubi, Bahas Perayaan Waisak Nasional Hingga Kerukunan Bangsa
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Kapolsek Cambai melaksanakan giat Patroli dan sambang memberikan edukasi himbauan kamtibmas
Bhabinkamtibmas Desa Jungai sambang dan sosialisasi, edukasi kepada warga tentang situasi kamtibmas
Sinegritas TNI - POLRI oleh Babinsa dan Bhabinkamtibmas sambangi warga ciptakan situasi aman kondusif
Duta Lalu Lintas Polres Prabumulih Tahun 2024 melaksanakan unjuk bakat di PTC Mal Kota Palembang
Kapolsek Prabumulih Timur AKP HERRY SULISTYO melaksankaan kegiatan penegakan penertiban disiplin personil
Unit Binkamsa Sat Binmas Polres Prabumulih melaksanakan giat pembinaan kepada Satpam di SMA Negeri 7 Prabumulih
Lihat Semua
WordPress Lightbox