[language-switcher]
Beranda  Berita

Polisi Pajar Bulan Sambangi Panwascam Jelang Pemilu 2024

Pada hari Senin, tanggal 11 Desember 2023, sekitar pukul 09.10 WIB, Ps. Kanit Samapta Polsek Pajar Bulan, Aipda Agus Haryanto, dan Aipda Hidayat melakukan kegiatan silahturahmi dan sambang ke Panitia Pengawas Pemilihan Kecamatan (Panwascam) Pajar Bulan. Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka menjalin hubungan baik serta memantau persiapan masyarakat jelang tahapan kampanye Pemilihan Umum 2024 di wilayah Polsek Pajar Bulan.

Rangkaian kegiatan tersebut melibatkan petugas kepolisian dalam upaya mempererat hubungan antara aparat kepolisian dan lembaga terkait pemilu, sekaligus melakukan pemantauan terhadap aktivitas masyarakat.

Maksud dan Tujuankegiatan ini adalah Memastikan keamanan dan ketertiban selama tahapan kampanye Pemilu 2024 serta mengidentifikasi potensi risiko dan permasalahan yang dapat muncul.

Disamping itu kegiatan yang dilakukan adalah Menyusun strategi pengamanan bersama dengan Panwascam serta memberi himbauan kepada masyarakat terkait pentingnya menjaga ketertiban selama proses demokrasi.

Kegiatan ini merupakan langkah proaktif dari aparat kepolisian untuk mendukung kelancaran dan keamanan proses demokrasi Pemilu 2024. Ps. Kanit Samapta Polsek Pajar Bulan menyatakan komitmennya untuk menjaga keamanan dan mendukung terlaksananya pesta demokrasi secara aman dan tertib di wilayah hukumnya.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Polri Kerahkan Kendaraan Listrik untuk Pengamanan World Water Forum ke-10 di Bali
Korlantas Dirikan Posko Untuk Maksimalkan Pengawalan World Water Forum ke-10
Disambut Kapolda Jabar, Kapolri Tiba di Bandung Dalam Rangka Kunjungan Kerja
Kolaborasi BPKP dan Itwasum Polri Tingkatkan Pengawasan Polri
Kadiv Propam Polri Apresiasi Rakornis POM TNI-Propam Polri
Kabaharkam Polri Cek Kesiapan Venue WWF Ke-10 di GWK
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Kegiatan Subuh Harmoni  dan GSM (Gerakan Sholat di Mesjid) Personil Polsek Bandar Sei kijang
Bhabinkamtibmas Kutowinangun Lor Ajak Takmir Masjid Ya Bunayya Sikapi Hasil Pemilu dengan Damai
Kapolsek Patumbak Kompol Faidir S.H.,M.H bersama Personil Polsek Patumbak Melaksanakan Kegiatan Strong Point Pagi
Personil Polsek Patumbak Menggelar Pengecekan Rutin Ruang Tahanan Di Mako Polsek Patumbak.
Patroli Lakukan Pendekatan, Polsek Galis Polres Bangkalan Sampaikan Pesan Waspada Hoax
Dengarkan Keluhan, Polsek Kuala Kampar Gelar Jumat Curhat Bersama Warga
Lihat Semua
WordPress Lightbox