[language-switcher]
Beranda  Berita

Satnarkoba Polres Kampar Tangkap Pelaku Narkoba di Desa Kualu

Lagi, Satnarkoba Polres Kampar berhasil tangkap pelaku Narkoba jenis sabu-sabu berinisial MI (27) warga Dusun I Kualu Desa Kualu Kecamatan Jumat, (19/4/2024) sekira pukul 17.30 WIB.

Pelaku di tangkap diperkebunan sawit milik warga yang terletak di Dusun 1 Kualu Desa Kualu Kecamatan Tambang Kabupaten Kampar dan dari penangkapannya berhasil diamankan barang bukti berupa 46 (Empat Puluh Enam) Paket Diduga Narkotika jenis shabu yang dibungkus dengan Plastik bening. Dengan Bruto 8.00 gram, 1 (Satu) Buah plastik Bening, 1 (Satu) Buah Sendok Shabu yang terbuat dari pipet plastik, 1 (Satu) Buah Kaca Pirek, 1 (Satu) Buah Korek api, 1 (Satu) Buah Bong yang terbuat dari botol plastik, 1 (Satu) Buah Kantong plastik Warna Putih.

Kapolres Kampar AKBP Ronald Sumaja melalui Kasat Narkoba Polres Kampar AKP Aprinaldi menyampaikan bahwa benar penangkapan pelaku pada hari jumat (19/4/2024). “Pelaku berhasil kita tangkap berkat laporan masyarakat bahwa di daerah tersebut sering terjadi peredaran Narkoba,” ungkapnya.

Kemudian, Tim langsung bergerak mencari kebenaran informasi tersebut. “Informasi tersebut benar saat Tim berada di TKP, melihat pelaku serta melakukan penangkapan pelaku yang berada diperkebunan sawit milik warga yang terletak Didusun 1 Kualu Desa Kualu Kecamatan Tambang kabupaten Kampar.

Selanjutnya dilakukan penggeledahan yang disaksikan oleh Perangkat Desa Setempat ditemukan 46 (Empat Puluh Enam) Paket diduga Narkotika jenis Shabu yang dibungkus dengan plastik bening didalam plastik pembungkus warna putih di tangan sebelah kiri pelaku MI (27).

“Saat diintrogasi Pelaku mengakui mendapatkan barang tersebut dari OZ (DPO).”

Kemudian pelaku dan barang bukti di bawa ke polres kampar untuk penyidikan lebih lanjut. “Untuk pelaku OZ saat ini sudah menjadi DPO kita, semoga pelaku ini bisa kita tangkap

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Puluhan Mobil dan Motor Listrik Diberikan ke Polda Kaltim Bantu Kesiapan Pelaksanaan Upacara Kemerdekaan di IKN
Polri Kerahkan Kendaraan Listrik untuk Pengamanan World Water Forum ke-10 di Bali
Korlantas Dirikan Posko Untuk Maksimalkan Pengawalan World Water Forum ke-10
Disambut Kapolda Jabar, Kapolri Tiba di Bandung Dalam Rangka Kunjungan Kerja
Kolaborasi BPKP dan Itwasum Polri Tingkatkan Pengawasan Polri
Kadiv Propam Polri Apresiasi Rakornis POM TNI-Propam Polri
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Kapolres Magetan; Hadir Berikan Dukungan Gelar Seni Budaya dan Pameran Produk Unggulan di TMII
Tim UKL Regu 1 Polres Pali Gelar Razia Terpadu Ciptakan Kamtibmas Dan Peraturan Lalu Lintas Di Kab. PALI
Aipda Untung Basuki, Bhabinkamtibmas Sumber Rejo, Aktif dalam Pengawasan dan Himbauan Kamtibmas
Polresta Malang Kota Bersama Pemkot Bangun "Rumah Aman" untuk Korban Kekerasan dan Pelecehan
Polsek Penukal Utara Gelar KRYD, Cegah Gangguan Kamtibmas, 3C, Dan Pekat Di Wilayah Hukum Penukal Utara
Ditresnarkoba Polda Jatim Berhasil Ungkap 28 Kasus Peredaran Narkoba 38 Tersangka Diamankan
Lihat Semua
WordPress Lightbox