[language-switcher]
Beranda  Berita

KAPOLRES PALI PIMPIN KEGIATAN KEROYOK VAKSINASI DALAM RANGKA PERCEPATAN VAKSINASI DI KABUPATEN PALI

(5/11/2021) Kapolres PALI AKBP Rizal Agus Triyadi, S.I.K memimpin kegiatan Keroyok Vaksinasi dalam rangka percepatan Vaksinasi di Kabupaten PALI.

Didampingi Waka Polres PALI Kompol Satria Dwi Dharma, S.I.K, Kabag Ops Polres PALI Kompol Edwin Aristiano, S.E, S.I.K, M.B.A, M.M, Kasat Lantas AKP Sulis Pujiono, S.H, Kasat Samapta Iptu Vedria Sukri, S.H, Personil Polres PALI, Polsek Talang Ubi, Pol PP dan Dishub di Simpang 5 Talang Ubi.

Kapolres PALI mengatakan bahwa Polres PALI terus akan melakukan upaya-upaya yang dapat menambah Percepatan Vaksinasi di wilayah Kabupaten PALI.

“Tentunya Polri akan selalu melaksanakan berbagai upaya yang dilakukan untuk melakukan percepatan Vaksinasi, salah satunya dengan kegiatan yang kami laksanakan pada hari ini yaitu keroyok Vaksinasi, Kegiatan ini berupa pengecekan Identitas pengedara baik roda 2 maupun roda 4, kami mengecek KTP, SIM ataupun Kartu Vaksinasi bila ada, apabila ditemukanya masyarakat yang belum melaksanakan Vaksinasi, maka kami akan membawa ke Fasilitas Kesehatan yang telah kami persiapkan di SD N 6 Talang Ubi, tepat di Simpang 5 ini” Ungkap Kapolres PALI

Di tempat yang sama Waka Polres PALI Kompol Satria Dwi Dharma, S.I.K mengatakan bahwa kegiatan hari ini berupa pengecekan setiap pengendara yang melintasi Simpang 5 akan diberhentikan untuk di cek Identitas baik KTP, SIM atapun Kartu Vaksin, apabila ditemukanya pengendara yang melanggar maka akan diberikan pilihan, yaitu ditilang atau di vaksin, sistem ini di ambil dari Polrestabes karena sistem ini cukup efektif untuk meningkatkan percepatan Vaksinasi di Kabupaten PALI.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Polri Bongkar 5 Lab Narkoba Gelap, Sita Berbagai Prekursor dan Ribuan Pil Ekstasi
Sertifikasi Dakgar Lantas Gelombang I T.A 2024, Korlantas Berupaya Turunkan Angka Kecelakaan Lalin
Bareskrim Polri Tangkap 60 Tersangka Narkoba Jaringan Fredy Pratama
Tim Itwasum Polri Lakukan Audit di Divisi Humas Polri
Latsitarda Nusantara XLIV/2024 di Kaltim Resmi Dibuka
Cek Kesiapan Kendaraan KTT WWF ke-10, Kakorlantas Siapkan Kendaraan Listrik Untuk Pengawalan VVIP
Lihat Semua

HUMAS POLDA

AIPTU B. Sinaga Ajak Warga Bandar Masilam Jadi Polisi bagi Diri Sendiri
Patroli dan Mediasi Sengketa Lahan di Nagori Pardomuan Tongah, Belum Temui Kesepakatan
Aiptu Agus Liberti Hadiri Peluncuran Pembangunan Rabat Beton di Nagori Baliju
Optimalisasi Peran Pos Kamling, AIPDA JS. PURBA Lakukan Kontrol dan Dialog di Dusun Dame Raya
BRIPKA SUKISNO Ajak Warga Bandar Silou Jaga Ketertiban Sosial Melalui Sambang Warung Kopi
Polsek Sidamanik dan Babinsa Berhasil Tenangkan Situasi Setelah Penangkapan Pencuri di Dusun Tigabolon
Lihat Semua
WordPress Lightbox