[language-switcher]
Beranda  Berita

PATROLI BROWNIS (BUBARKAN ROMBONGAN WARGA DENGAN HUMANIS) POLRES LUBUKLINGGAU

Lubuklinggau, Sumsel – Polres Lubuklinggau bersama Kodim 0406 MLM dan Pol PP Pemerintah Kota Lubuklinggau melakukan patroli dan penertiban terhadap masyarakat yang melakukan permainan ketangkasan Burung Merpati yang dimanfaatkan untuk arena balap burung dengan pertaruhan sejumlah uang.
Minggu (29/3/2020)

Dalam kegiatan yang dikomandoi langsung oleh Kabag Ops Polres Lubuklinggau Kompol Hendri, S.H. bersama Kasdim 0406 MLM dan personel Gabungan Polres Lubuklinggau, Kodim serta Pol PP Pemerintah Kota Lubuklinggau.

Dijelaskan Kapolres Lubuklinggau AKBP Mustofa melalui Kabag Ops Polres Lubuklinggau bahwa penertiban permainan ketangkasan Burung Merpati ini adalah untuk meminimalisir bahkan meniadakan perjudian di Kota Lubuklinggau serta mendukung upaya Pemerintah untuk memutus rantai penyebaran Virus Covid – 19 yang dapat menyebar dengan adanya perkumpulan di masyarakat.

Setelah itu kita lakukan pembongkaran terhadap lapak permainan ketangkasan Burung Merpati dan warung semi permanen yang berada disekitar lapak oleh Kasat Reskrim AKP Alex Andrian, S.Kom dan dibantu oleh personel gabungan, “jelas Kabag Ops.

Kemudian hasil dari kegiatan penertiban tersebut telah diamankan, 18 ekor burung merpati milik masyarakat, 1 unit R2 Yamaha Mio Soul Nopol BG 2531 HAD

Masyarakat yang merasa barang – barangnya ( Burung Dara dan kendaraan bermotor ) yang diamankan, dapat mengambilnya di Polres Lubuklinggau dengan menunjukkan tanda bukti kepemilikan seperti surat – surat kendaran bermotor. “Ungkapny.

Terkait pencegahan penyebaran virus corona di Kota Lubuklinggau, Polres Lubuklinggau juga terus lakukan koordinasi bersama Pemerintah Kota Lubuklinggau melakukan pencegahan penyebaran Covid-19, seperti pelaksanaan kegiatan Sosialisasi dan himbauan penyebaran maklumat Kapolri akan terus dilaksanakan untuk mencegah penyebaran Covid-19 di Kota Lubuklinggau,”Tegas Kabag Ops.

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Karo PID Divhumas Polri Ajak Fans Rhoma Irama Jaga Persatuan dan Kesatuan Bangsa Jelang Pilkada
Kepala Biro PID Divhumas Polri Hadiri Halal Bihalal dan Resepsi Milad Ke-11 Fans Rhoma Irama
Jelang KTT WWF di Bali, Korlantas Polri Survey Pengamanan dan Pengawalan di Beberapa Venue Kunjungan Delegasi
Program Pendidikan Siswa Qur’ani Cetak Polwan Berprestasi Dengan Keagamaan Kuat
Fakta Seputar Operasi Puri Agung 2024 Polri
Fakta Seputar Operasi Puri Agung 2024 Polri
Divkum Polri Gelar Rakernis : Penguatan Fungsi Hukum untuk Polri Presisi
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Edarkan Sabu, Dua Lelaki Dibekuk oleh Tim Satuan Resnarkoba Polres Pasaman Barat
Antisipasi Timbulnya Gesekan, Polsek Sawit Awasi Ujian Kenaikan Tingkat PSHT P17
Bhabinkamtibmas Desa Aik Madu dan Warga Desa Aik Madu Melaksanakan Gotong Royong Bersama
Irjen Pol Ahmad Luthfi, Kapolda Jateng yang Religius; Halal Bihalal dengan warga MTA wujud Sinergi membangun bangsa melalui Kamtibmas
Polsek Tombulu dan Koramil Pineleng Cegah Potensi Gangguan Kamtibmas dengan KRYD
Bhabinkamtibmas Hadiri 1000 Hari Almarhumah Hj Sabiyem, Sampaikan Himbauan Kamtibmas
Lihat Semua
WordPress Lightbox