[language-switcher]
Beranda  Berita

Operasi Yustisi Polsek Jetis Kembali Jaring Tujuh Pelanggar Protokol Kesehatan

WhatsApp Image 2021 04 18 at 22.31.10

Polresta Mojokerto – Dalam Rangka Penegakan Disiplin Protokol Kesehatan Di Wilayah Hukum Polresta Mojokerto, Polsek Kemlagi bersama Tiga Pilar melaksanakan Operasi Yustisi penegakan Disiplin Protokol Kesehatan yang dilaksanakan di wilayah Hukum Polsek Jetis Polresta Mojokerto, Minggu Malam (18/4/2021).

Dalam Operasi Yustisi kali ini terjaring Tujuh Pelanggar Protokol Kesehatan yang tidak menggunakan Masker dan dilakukan Penindakan sesuai Perda Provinsi Jatim No.2 Tahun 2020.

Kapolsek Jetis Polresta Mojokerto Kompol Suharyono, S.H ,mengatakan tujuan Operasi Yustisi Ini adalah untuk memutus Mata Rantai Penyebaran Covid-19 Di Wilayah Hukum Polresta Mojokerto.

Pemerintah Pusat dan Daerah telah mengeluarkan banyak Kebijakan demi mencegah Penyebaran Covid-19. Mari Bantu Lawan Corona dengan mentaati setiap Kebijakan Pemerintah dan mendukung setiap upaya yang dilakukannya.

“Polri Senantiasa Siap Mendukung Penuh Setiap Langkah Kebijakan Pemerintah Dalam Penanggulangan Covid-19. Mari Bersatu-Padu Bersama Pemerintah Untuk Membantu Memutus Mata Rantai Penyebaran Covid-19″, ungkap Kapolsek Jetis Polresta Mojokerto.

 

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.

HUMAS MABES POLRI

Divkum Polri Gelar Rakernis : Penguatan Fungsi Hukum untuk Polri Presisi
Sertifikasi Penyidik Laka Lantas Sangat Penting Untuk Profesional Petugas
Kabaharkam Polri Akan Pimpin Operasi Puri Agung Amankan WWF Ke-10
Polri Gelar Operasi Puri Agung 2024 Amankan WWF Ke-10 di Bali
Wujudkan Peningkatan Ketersediaan Pangan, Kapolri-Mentan Tantadangani MoU
Penurunan Kasus Judi Online di Indonesia Capai 404 Kasus di Tahun 2024
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Semula Diduga Korban Lakalantas, Ternyata Pria Ini Korban Curras
Audiensi Dengan HMI Babel, Kapolda Babel Pesan Organisasi Mahasiswa Dapat Jadi Pemicu Kemajuan di Babel
Bekali Nilai Agama Dalam Tugas, Personel Polda Babel Rutin Laksanakan Binrohtal
Penerimaan Terpadu Polri 2024 Berakhir Tanggal 25 April Hari Ini
Dansat Brimob Pimpin Langsung Kegiatan Holding Weapon Kepada Personel Brimob
Hargai Ritual Adat, Begini Cara Polres Toraja Utara Cegah Perjudian Saat Adu Kerbau Di Tallunglipu
Lihat Semua
WordPress Lightbox