[language-switcher]
Beranda  Berita

Cegah Penularan Covid-19, Patroli Polsek Pontianak Utara ajak warga terapkan Gerakan 5M.

Pontianak, Kalbar- Dalam rangka menjaga Kamtibmas tetap aman dan kondisif dan Pencegahan Penularan Covid-19 di Kota Pontianak, Khususnya di Kec. Pontianak Utara, Kepolisian Sektor Pontianak Utara melakukan Patroli KRYD untuk menjaga Kamtibmas yang Aman dan kondusif serta melakukan Himbauan Gerakan 5M di Wilkum Polsek Pontianak Utara, Rabu Malam, (28/10/2021).

Kegiatan Patroli KRYD pimpin oleh piket pawas Iptu Hamdani bersama 5 (lima) anggota untuk memberikan himbauan Kamtibmas serta Himbauan Gerakan 5M (Memakai Masker, Mencuci Tangan dengan Sabun dan air mengalir, Menjaga Jarak, Menghindari Kerumunan dan Membatasi Mobilitas dan Interaksi), serta himbauan untuk melakukan Vaksinasi sebanyak 2 kali untuk mencegah penularan Covid-19,

Kapolsek Pontianak Utara AKP Feby Rando, S.IK., melalui Kasi Humas Iptu Hamdani mengatakan, “Polsek Pontianak Utara secara rutin melakukan Giat Patroli KRYD dengan Menyambangi tempat keramaian seperti cafe, pasar, Obyek Vital, kegiatan perayaan di masyarakat dan daerah yang rawan terjadinya Tindak kriminalitas dengan Melakukan Patroli serta Himbauan kamtibmas dan Himbauan Prokes Gerakan 5M di wilayah hukum Polsek Pontianak Utara,

Lanjutnya, pelaksanaan kegiatan tersebut berdasarkan Surat Perintah Kapolsek Pontianak Utara Nomor : Sprin / 397 / VIII / OPS.2 / 2021 tentang kegiatan patroli dan himbauan pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) level 3 diwilayah hukum Polsek Pontianak Utara.

“Kita berharap masyarakat dapat melaksanakan semua himbauan yang sudah disampaikan tentang Himbauan Kamtibmas dan penerapan Gerakan 5M dan mengikuti kegiatan Vaksinasi Covid-19 yang dilaksanakan oleh Pemerintah guna mencegah serta memutus mata rantai penularan Virus Corona diwilayah hukum Polresta Pontianak Kota,

Mari secara bersama sama kita jaga situasi kamtibmas yang tetap aman dan kondusif dan tetap melaksanakan Gerakan 5M dalam kegiatan dan aktifitas sehari hari untuk mencegah dan memutus rantai penyebaran virus Corona atau Covid-19 dan menjaga situasi kamtibmas yang aman dan kondusif, “pungkas Iptu Hamdani. (HM).

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
Pinterest

HUMAS MABES POLRI

Sejumlah Polisi di Pegunungan Bintang Diganjar Pin Emas Kapolri hingga KPLB
Bareskrim Bongkar Kasus Manipulasi Data Email, Kerugian Rp.32 M dan 2 WNA Nigeria Tersangka
Polri Siap Lindungi WNI di Luar Negeri dari Kejahatan Transnasional
Patung Jenderal Hoegeng di Sespim Lemdiklat Polri Jadi Simbol Kejujuran dan Anti Korupsi
Kapolri Hadiri HUT Yayasan Kemala Bhayangkari Ke-44
Kapolri Terima Audiensi Walubi, Bahas Perayaan Waisak Nasional Hingga Kerukunan Bangsa
Lihat Semua

HUMAS POLDA

Cegah Peredaran Narkoba, Bhabinkamtibmas Polsek Banjarsari Sosialisasi Ke Sekolah - Sekolah
Polsek Sidamanik Pantau Lalulintas di Depan SMA Negeri I Sidamanik untuk Cegah Kemacetan dan Kecelakaan
Polantas Tanah Jawa Intensifkan Pengaturan Lalu Lintas di Simpang Tangsi untuk Keamanan Siswa Sekolah
Polisi Sahabat Anak: Sat Lantas Polres Simalungun Berikan Penyuluhan Keselamatan di TK Tunas Bangsa
Pemkab Simalungun dan Kapolsek Purba Tinjau Langsung Penanganan Dampak Banjir Bandang di Dusun Binanga Bolon
Bhabinkamtibmas Polsek Lebong Tengah Hadiri Kegiatan Pra Pelaksanaan Pembangunan di Desa Ujung Tanjung I
Lihat Semua
WordPress Lightbox